Lav Diaz
Tampilan
Lav Diaz | |
---|---|
Lahir | Lavrente Indico Diaz 30 Desember 1958[1] Datu Paglas, Maguindanao, Mindanao, Filipina[1] |
Pekerjaan | Sutradara, produser, penulis latar, penyunting |
Karya terkenal | Evolution of a Filipino Family Melancholia Norte, the End of History |
| |
|
Lavrente Indico Diaz (kelahiran 30 Desember 1958) adalah seorang pembuat film independen Filipina.
Ia memenangkan beberapa penghargaan internasional seperti penghargaan untuk Film Terbaik di Festival Film Internasional Singapura, Festival Film Independent Brussels dan Gawad Urian pada 2002
Film 2013-nya Norte, the End of History ditayangkan dalam sesi Un Certain Regard di Festival Film Cannes 2013.[2] Ia meraih Golden Leopard di Festival Film Internasional Locarno 2014 untuk From What Is Before.
Referensi
- ^ a b "Lav Diaz". IMDb. IMDb.com, Inc. Diakses tanggal 2 Januari 2015.
- ^ "2013 Official Selection". Cannes. 30 April 2013. Diakses tanggal 30 April 2013.
Pranala luar
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Lav Diaz.
- [1]Situs web Lav Diaz resmi
- [2] New Filipino Cinema, Yerba Buena Center for the Arts
- [3] Corporal Histories: Lav Diaz's Epic Philippine Cinema (Exit Art of New York Retrospective)
- Video Interview Cargo Magazine
- The Films of Lav Diaz
- Lav Diaz di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- A Conversation with Lav Diaz by Alexis Tioseco Criticine.com
- Exploitation is never cool to me. A Conversation with Lav Diaz La furia umana, n. 9, Summer 2011 [lafuriaumana.it]
- [4] 11 Hours in a Life's Cause by Lim Li Min (New York Times)
- Militant elegy. A conversation with Lav Diaz La furia umana, n. 17, Autumn 2013 [lafuriaumana.it]
- The Burden of History. A conversation with Lav Diaz La furia umana, n. 21, Autumn 2014 [lafuriaumana.it]