Koto VII, Sijunjung
Tampilan
Koto Tujuh | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Sumatera Barat | ||||
Kabupaten | Sijunjung | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | Aprisal, SH | ||||
Populasi | |||||
• Total | 32,383 jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 13.03.08 | ||||
Kode BPS | 1304100 | ||||
Luas | 143,90 km² | ||||
Kepadatan | 225.04 jiwa/km² | ||||
Nagari/kelurahan | 5 | ||||
|
Koto Tujuh atau Koto VII adalah sebuah Kecamatan di Kabupaten Sijunjung, Sumatera Barat, Indonesia.
Kecamatan ini berbatasan dengan Kecamatan Talawi, Kota Sawahlunto di sebelah utara, Kecamatan Sijunjung di sebelah selatan, Kecamatan Kupitan di sebelah barat, dan Kecamatan Sumpur Kudus di sebelah timur.
Daftar nagari
- Lima Koto, Koto Tujuh dengan kode pos 27562
- Pala Luar, Koto Tujuh dengan kode pos 27562
- Tanjung, Koto Tujuh dengan kode pos 27562
- Padang Laweh, Koto Tujuh dengan kode pos 27562
- Guguk, Koto Tujuh dengan kode pos 27562
Pranala luar
- Profil Kecamatan Koto VII di situs web Pemerintah Kabupaten Sijunjung
- Daftar Nama Kecamatan Kelurahan/Desa & Kodepos Di Kota/Kabupaten Sijunjung/Sawah Lunto Sijunjung Sumatera Barat (Sumbar) di situs web Organisasi.Org, Komunitas & Perpustakaan Online Indonesia