Selat, Kapuas
Tampilan
Tamban Catur | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Kalimantan Tengah | ||||
Kabupaten | Kapuas | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | belum dilantik Ben Brahim karena Camatnya jadi Kadis Pertambangan | ||||
Populasi | |||||
• Total | 90,209 (2.007) jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 62.03.01 | ||||
Kode BPS | 6203040 | ||||
Luas | 111,74 km² | ||||
Kepadatan | 229,96 jiwa/km² | ||||
Desa/kelurahan | 8 | ||||
|
Selat adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah, Indonesia. Kecamatan ini merupakan tempat pusat pemerintahan Kabupaten Kapuas tepatnya di kelurahan Selat Utara terdapat kantor Bupati Kapuas dan di kelurahan Selat Hilir terdapat gedung DPRD Kabupaten Kapuas. Selain itu di kecamatan inilah akan dilaksanakan MTQ tingkat provinsi yang akan dilaksankan pada akhir bulan Mei 2012. Selain itu dikecamatan ini terdapat banyak taman kota yang sangat asri sehingga kota Kuala Kapuas dinobatkan sebagai salah satu kota terbersih di Kalimantan Tengah bersanding dengan kota Pangkalan Bun dan Sampit.