Lompat ke isi

Asrinaldi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 4 Februari 2016 12.40 oleh Wagino Bot (bicara | kontrib) (minor cosmetic change)

Asrinaldi
Berkas:Asrinaldi.jpg
KebangsaanIndonesia Indonesia
PekerjaanIlmuwan, pengajar
Dikenal atasPengamat politik dari Universitas Andalas
Instagram: asrinaldi4 Modifica els identificadors a Wikidata

Dr. Asrinaldi adalah seorang ilmuwan, pengajar dan pengamat politik Indonesia.[1] Pendapatnya sering dikutip dan dijadikan rujukan tentang dinamika politik daerah dan nasional oleh berbagai media.[2]

Asrinaldi juga aktif sebagai pengajar di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Andalas (Unand), Padang, Sumatera Barat. Sejak Maret 2012, ia menjabat sebagai Pembantu Dekan (PD) III FISIP Unand setelah diangkat oleh Rektor Unand, Werry Darta Taifur, menggantikan Ardi Abas sebagai Pembantu Dekan III sebelumnya.[3]

Rujukan

  1. ^ "Kota Padang Butuh Pemimpin Merakyat" Metrotvnews, 27 Oktober 2013. Diakses 5 Desember 2013.
  2. ^ "Pengamat: Dino Patti Djalal Figur Potensial" Republika Online, 4 Desember 2013. Diakses 5 Desember 2013.
  3. ^ "Asrinaldi jadi PD III Fisip" Padang Ekspres, 2 Maret 2012. Diakses 5 Desember 2013.

Pautan luar