Lompat ke isi

Kereta api Kaligangsa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 18 Februari 2016 08.27 oleh 103.47.135.4 (bicara)
Kereta api Kaligangsa
Berkas:Ka Kaligangsa.jpg
Ikhtisar
JenisEkonomi Ac
SistemKereta api Tambahan Lebaran
StatusTidak Beroperasi
LokasiDaerah Operasi IV Semarang
TerminusTegal
Tanjung Priok
Stasiun-
Layanan1
Operasi
Dibuka05 Agustus 2012
Ditutup2013
Dibuka kembali-
PemilikPT Kereta Api Indonesia
OperatorDaerah Operasi IV Semarang
DepoSemarang Poncol (SMC), Untuk Rangkaian Kereta
RangkaianKRED AC, Set
Data teknis
Panjang lintas310 km
Lebar sepur1.067 mm
Elektrifikasi-
Kecepatan operasi50 s.d. 100 km/jam
Titik tertinggi-
Jumlah rute7139-7140

Kereta api Kaligangsa merupakan kereta api tambahan lebaran kelas ekonomi AC yang beroperasi pada tahun 2012 dengan relasi Tanjung Priok-Tegal. Kereta api ini menggunakan 2 set rangkaian KRDE AC eks KRL Ekonomi Holec yang digabungkan menjadi satu rangkaian yang berjumlah 10 kereta (1 set=5 kereta). Setelah lebaran 2012, rangkaian kereta api ini dibawa ke Sumatera Utara untuk dijadikan rangkaian sementara Kereta api ARS Kuala Namu Medan-Bandar Udara Internasional Kuala Namu. Setalah rangkaian kereta api baru yang lebih canggih datang dari Korea Selatan, 1 set rangkaian kereta api ini dipulangkan ke pulau Jawa dan dijadikan Kereta api Sriwedari Solo-Yogyakarta pp. Sedangkan, 1 set yang masih tersisa digunakan menjadi Kereta api Sri Lelawangsa Medan-Binjai pp.