Lompat ke isi

Ryan Deye

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Ryan Deye ( lahir di Tasikmalaya, 10 Januari 1987),  merupakan Aktor multitalenta berkebangsaan Indonesia dan ia adalah putra Tasikmalaya. Ryan Deye memulai karirnya pertama kali dengan bermain FTV pada tahun 2007, namanya mulai dikenal masyarakat luas ketika memerankan tokoh Prabu Amuk Marugul (antagonis) di sinetron Raden Kian Santang, Dan namanya semakin lebih dikenal ketika membintangi sinetron PANGERAN dengan membawakan peran/tokoh yang sama, yaitu Prabu Amuk Marugul. Selain pintar berakting, Ryan juga pandai menyanyikan lagu-lagu dangdut maupun pop melayu.

FTV

  • Cinta Anak Kyai

Referensi

  1. http://lifestyle.sindonews.com/read/1009787/158/pemain-sinetron-arjuna-hebohkan-car-free-day-1433660382
  2. http://www.wowkeren.com/berita/tampil/00088341.html