Putri Leonore, Adipatni Gotland
Tampilan
Putri Leonore | |||||
---|---|---|---|---|---|
Adipati Wanita Gotland | |||||
Kelahiran | Weill Cornell Medical Center, New York, Amerika Serikat | 20 Februari 2014||||
| |||||
Wangsa | Wangsa Bernadotte | ||||
Ayah | Christopher O'Neill | ||||
Ibu | Putri Madeleine, Adipati Hälsingland dan Gästrikland | ||||
Agama | Gereja Swedia |
Putri Leonore, Adipati Wanita Gotland (Leonore Lilian Maria, lahir 20 Februari 2014) adalah anak sulung and putri dari Putri Madeleine, Adipati Hälsingland dan Gästrikland, anak bungsu dari Carl XVI Gustaf dari Swedia; dan suaminya, Christopher O'Neill.
Lahir
Putri Leonore lahir pada 20 Februari 2014 di Weill Corner Medical Center di Kota New York, New York, Amerika Serikat pukul 22.41 waktu lokal. Ayahnya Christopher O'Neill hadir dalam kelahirannya.[1] 21 kali meriam ditembakan di Swedia untuk menandai kelahirannya.[2]
Referensi
- ^ "It's a girl! Royal baby born in New York City". CBS News. 21 Februari 2014.
- ^ "Prinsessan Madeleine har fött en dotter" (dalam bahasa Swedia). Expressen. 21 Februari 2014.
Putri Leonore, Adipatni Gotland Lahir: 20 Februari 2014
| ||
Swedia | ||
---|---|---|
Lowong Terakhir dijabat oleh Pangeran Oscar
|
Adipati Gotland Februari 2014 - sekarang |
Diteruskan oleh: Petahana |
Didahului oleh: Putri Madeleine, Adipati Hälsingland dan Gästrikland |
dGaris Suksesi Swedia | Diteruskan oleh: Pangeran Nicolas, Adipati Ångermanland |