Lompat ke isi

Madam Mikmak

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 8 Januari 2008 14.39 oleh Danu Widjajanto (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Madam Mikmak''', adalah penyihir fiksi. Ia terkenal untuk film Walt Disney berdasarkan ''The Sword in the Stone'' oleh T. H. White. Pengisi suara Madam Mik...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Madam Mikmak, adalah penyihir fiksi. Ia terkenal untuk film Walt Disney berdasarkan The Sword in the Stone oleh T. H. White. Pengisi suara Madam Mikmak adalah Kath Soucie. Karakter ini muncul pada versi original novel, tetapi tidak di versi revisi. Ia dianimasikan oleh Milt Kahl dan Frank Thomas. Versi Disney karakter ini dimasukan kedalam dunia Donal Bebek, dan ia terkadang bekerja sama dengan Mimi Hitam atau Gerombolan Siberat. Ia juga muncul pada dunia Miki Tikus dan bekerja sama dengan Boris atau Hantu Tinta. Ia mencintai Captain Hook dalam beberapa cerita.

Pranala luar