Lompat ke isi

Silsila (film)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 26 April 2016 20.31 oleh Glorious Engine (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ':''Lihat pula Silsilay untuk film 2005 dengan judul yang sama.'' {{Infobox film | name = Silsila | image = Silsila.jpg | caption = Poster...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Lihat pula Silsilay untuk film 2005 dengan judul yang sama.
Silsila
Poster
SutradaraYash Chopra
ProduserYash Chopra
Ditulis olehMrs. Preeti Bedi
Yash Chopra
Sagar Sarhadi
Romesh Sharma
PemeranAmitabh Bachchan
Shashi Kapoor
Jaya Bachchan
Rekha
Sanjeev Kumar
Kulbhushan Kharbanda
Penata musikShiv-Hari
SinematograferKay Gee
PenyuntingKeshav Naidu
DistributorYash Raj Films
Tanggal rilis
  • 29 Juli 1981 (1981-07-29)
Durasi183 menit
NegaraIndia
BahasaHindi
Pendapatan
kotor
70 juta (US$980,000)[1]

Silsila adalah sebuah film drama percintaan Hindi 1981 yang disutradarai oleh Yash Chopra. Film tersebut dibintangi oleh Amitabh Bachchan, Jaya Bachchan, Sanjeev Kumar, Rekha dan Kulbhushan Kharbanda, dengan Shashi Kapoor dalam sebuah penampilan istimewa. Film tersebut dikatakan terinspirasi dari cinta segitiga sungguhan dari tiga bintangnya, Amitabh-Jaya-Rekha.[2] Pada hari ualng tahun terakhirnya, Yash Chopra menyatakan bahwa ia aslinya ingin memerankan Parveen Babi dan Smita Patil beradu peran dengan Bachchan, namun setelah berkonsultasi dengannya, ia memilih untuk memerankan Jaya Bhaduri dan Rekha dalam peran mereka masing-masing.[3][4]

Referensi

Pranala luar