Srigading, Labuhan Maringgai, Lampung Timur
Srigading | |
---|---|
Negara | Indonesia |
Provinsi | Lampung |
Kabupaten | Lampung Timur |
Kecamatan | Labuhan Maringgai |
Kode Kemendagri | 18.07.02.2009 |
Luas | ... km² |
Jumlah penduduk | ... jiwa |
Kepadatan | ... jiwa/km² |
Srigading adalah desa di kecamatan Labuhan Maringgai, Kabupaten Lampung Timur, provinsi Lampung, Indonesia.
Srigading mempunyai pasar yang menjadi pusat perbelanjaan dan kebutuhan masyarakat, bukan hanya dari masyarakat srigading sendiri,tapi dari desa lain seperti Karang anyar, kebundamar, margasari, srimosari dll. Karena srigading adalah desa yg letaknya strategis. Sering juga ada acara besar seperti pengajian akbar,acara dangdut dan artis ibukota, kunjungan bupati dan gubernur
Menilik dari keadaan srigading, srigading mengunggulkan ekonomi dari bidang Pertanian Padi, srigading juga terkenal karena Pabrik Batu batanya yg terbesar di daerah lampung timur. Bahkan daerah yg cukup padat penduduk seperti Bandar sribhawono mengorder Batu bata dari srigading