Lompat ke isi

Tujuh Tradisi Komunikasi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 1 September 2016 10.34 oleh Hesedandemet (bicara | kontrib) (Tujuh tradisi komunikasi ditemukan oleh Robert Craig)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Tujuh Tradisi Komunikasi merupakan model dari teori-teori komunikasi yang memiliki kesamaan, sehingga dikelompokan menjadi tujuh tradisi komunikasi. Tradisi ini ditemukan oleh Robert Craig. Craig berpendapat bahwa ilmu komunikasi tidak dapat disatukan dalam satu lingkup yang besar. Teori-teori komunikasi tersebut dapat dikelompokan berdasarkan jenis-jenisnya.