Lompat ke isi

Wadi as-Salqa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 Oktober 2016 21.36 oleh AABot (bicara | kontrib) (Robot: Perubahan kosmetika)
Wadi as-Salqa
munc
Transkripsi Lainnya
 • Arabوادي السلقة
 • Ejaan lainWadi al-Salqa (resmi)
Wadi as-Salka (tak resmi)
KegubernuranDeir al-Balah
Pemerintahan
 • JenisMunisipalitas
 • Kepala MunisipalitasYousef Abul Ajeen
Populasi
 (2006)
 • Yurisdiksi4,660

Wadi as-Salqa (bahasa Arab: وادي السلقة) adalah kota pertanian yang terletak di selatan Deir al-Balah, Kegubernuran Deir al-Balah, Palestina. Menurut Badan Pusat Statistik Palestina (PCBS), kotamadya ini dihuni oleh 4.660 jiwa pada pertengahan 2006.[1]

Lebih dari separuh penduduknya berada di bawah usia 18 tahun.[2] Sejak sanksi ekonomi terhadap Jalur Gaza pasca kemenangan Hamas dalam pemilu legislatif Otoritas Nasional Palestina tahun 2006, sekitar 85% penduduk Wadi as-Salqa hidup di bawah garis kemiskinan.[3]

Referensi