Lompat ke isi

Moranbong Band

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 21 Januari 2017 19.47 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)
Moranbong Band
AsalKorea Utara
GenreRealisme Sosialis
Tahun aktif2012–sekarang
AnggotaKetua Band: Seon-u Hyang-hui

Moranbong Band (Korea:모란봉악단) adalah sebuah grup musik khusus perempuan di Korea Utara yang dibuat oleh Kim Jong-un.[1][2][3] Pada tanggal 7 Juli 2012, band ini dibentuk oleh Kim Jong-un.[4] Mereka adalah girlband pertama Korea Utara, dan pertama kali tampil pada tahun 2012.[5] Mereka beranggotakan lima wanita Korea Utara yang dipilih oleh Kim Jong-un.[6]

Konser dan penampilan

  • April 2013 - demonstrasi seni bela diri[7][8]
  • 31 Desember 2012 - perayaan Tahun Baru[9]
  • Oktober 2012[8]
  • 7 Juli 2012 - Penampilan pertama[3]

Anggota

Per 11 Desember 2015, keanggotaan Moranbong Band kembali mengalami perubahan. Tidak jelas kemana mantan personel yang lama. Susunan keanggotaan Moranbong Band sejak 11 Desember adalah sebagai berikut.

  • Hyon Song-wol (leader)[2][8]
  • Hong Soo-kyung (biola)[8]
  • Kim Eum-ha (biola)[8]
  • Yoo Eun-jeong (cello)[8]
  • Kim Young-mi (keyboard pertama, sebelumnya piano)[8]
  • Ri Hye-kyung (keyboard kedua)[8]
  • Choi Jeong-im (saksofon)[8]
  • Kim Jong-mi (piano, keyboard)[8]
  • Han Soon-jeong (drum)[8]
  • Jo Kyung-hee (gitar)[8]
  • Jeon He-ryun (bass)[8]
  • Kim Yoo-kyung[8]
  • Kim Seol-mi[8]
  • Jo Guk-hyang[8]
  • Park Soon-hyang[8]
  • Park Mi-kyung[8]

Mantan personel

  • Sunwoo Hyang-hye (biola pertama)
  • Cha Young-mi (viola, biola pertama)
  • Kim Hyang-soon (keyboard pertama)
  • Kang Ryung-hee (gitar elektrik)
  • Ri Seol-lan (bass)
  • Ri Yoon-hee (drum)
  • Ryu Jina (vokal)
  • Ri Myung-hee (vokal)
  • Jung Soo-hyang (vokal)
  • Ri Ok-hwa (vokal)
  • Ri Soo-kyung

Lihat pula

Referensi

Pranala luar