Lompat ke isi

No (kana)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 24 Januari 2017 20.44 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
no
no
no
Hiragana Katakana
Unicode
U+306E U+30CE
JIS X 0213
1-4-46 1-5-46
Man'yōgana
Rōmaji
Hepburn: no
Kunrei-shiki: no
Nihon-shiki: no
JIS X 4063: no
Ainu: NO
Alfabet Fonetis Internasional
[no]
dengarkan contoh bunyi
Posisi
Gojūon: 25
Iroha: 26
Cara penulisan
no
no

, dalam hiragana, atau dalam katakana, adalah salah satu kana dalam bahasa Jepang, yang masing-masing melambangkan suatu mora. Keduanya melambangkan bunyi [no]. Dalam sistem gojūon aksara suku kata bahasa Jepang, no berada di posisi ke-25, antara ね (ne) dan は (ha). No menempati urutan ke-26 menurut sistem iroha.

Bentuk Rōmaji Hiragana Katakana
Normal n-
(な行 na-gyō)
no
nou
noo
のう, のぅ
のお, のぉ
のー
ノウ, ノゥ
ノオ, ノォ
ノー