Lompat ke isi

Provinsi Gorizia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 28 Januari 2017 17.54 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)
Province of Gorizia
Negara  Italia
Wilayah / Region Friuli–Venezia Giulia
Ibu kota Gorizia
Area 466 km2
Population (2001) 136,477
Kepadatan 293 inhab./km2
Comuni 25
Nomor kendaraan GO
Kode pos 34070-34079, 34170
Kode area telepon 0431, 0481
ISTAT 031
Presiden Enrico Gherghetta
Peta yang menunjukan lokasi provinsi Gorizia di Italia

Provinsi Gorizia merupakan sebuah provinsi di Italia. Provinsi ini memiliki luas wilayah 466 km². Dengan memiliki jumlah penduduk sebanyak 136.477 jiwa (2001). Dengan kepadatan penduduk 291 jiwa/km². Provinsi ini terbagi menjadi 25 komunitas. Ibu kotanya ialah Gorizia. Provinsi ini terletak di region Friuli-Venezia Giulia. Gorizia merupakan kota terbesar di provinsi ini

Pranala luar