Lompat ke isi

Henep

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 19 Februari 2017 08.23 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: penggantian teks otomatis (-kuna +kuno))
Ladang Hemp di Côtes-d'Armor, Brittany, Perancis

Hemp (dari bahasa inggris kuno hænep) adalah istilah umum yang digunakan untuk varietas tanaman ganja dan produk-produknya yang melibuti serat, minyak dan biji. Di beberapa negara dibuat pembatasan peraturan untuk pembuatan senyawa obat psikoaktif (THC), maka hemp dikembangkan dengan kadar tetrahydrocannabinol (THC) yang rendah atau dihilangkan.[1] Produk-produk dari hemp meliputi makanan dari biji hemp, minyak, lilin, resin, tali, kain, pulp dan bahan bakar nabati. Bahkan Hemp dapat memproduksi oksigen sekitar 3 kali lebih banyak daripada tanaman lainnya.

Referensi

  1. ^ "Industrial Hemp". Agriculture and Agrifood Canada. Government of Canada. Diakses tanggal 2013-02-28.