Lompat ke isi

Nahason

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 15 Februari 2008 00.26 oleh Borgxbot (bicara | kontrib) (Robot: Cosmetic changes)

Nahason dalam kitab Kejadian dari Kitab Suci Ibrani dan Alkitab, adalah salah satu anak dari Aminadab dan isterinya yang tidak diketahui namanya. Ia mempunyai saudari yang bernama Eliseba, istri Harun[1]. Ia mempunyai seorang putra bernama Salma (Salmon)[2]. Nahason adalah seorang pemimpin (jenderal) suku Yehuda[3].

Melalui keturunan Nahason dilahirkanlah Daud hingga akhirnya menurunkan Yesus[4].

Referensi

Orang tua:
Aminadab
Nahason
? tahun
Anak:
Salmon