Lompat ke isi

Miss International 1976

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 18 Maret 2017 07.42 oleh Igho (bicara | kontrib) (baru)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Miss International 1976, adalah kontes kecantikan ke-16 dari Miss International yang diselenggarakan pada tanggal 2 Juli 1976 di Imperial Garden Theater Tokyo, Jepang. Sophie Perin merupakan Miss Perancis pertama yang meraih gelar dan mengenakan mahkota Miss International.

Hasil

Peringkat

Hasil final Kontestan
Miss International 1976
1st runner-up
  •  Brazil - Vionete Revoredo Fonseca
2nd runner-up
3rd runner-up
  •  USA - Susan Elizabeth Carlson
4th runner-up
Semi-finalists

Kontestan

Catatan

Sebutan

  •  Greece - Oleh karena ibunya sedang sakit, Rania Theofilou dibatalkan keikutsertaannya dan digantikan oleh Maria Sinanidou.