Lompat ke isi

Kode emiten

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 4 Mei 2017 07.10 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Simbol saham adalah singkatan yang digunakan untuk mengidentifikasi secara unik saham tertentu yang diperdagangkan di publik di suatu pasar saham. Simbol saham bisa mengandung huruf-huruf, angka-angka, atau kombinasi keduanya. Di Indonesia, simbol saham diberikan kepada perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

Lihat pula