Eko Margiyono

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Eko Margiyono
Berkas:Eko Margiyono.jpg
Kasdam Jaya
Mulai menjabat
16 Maret 2017
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir12 Mei 1967 (umur 57)
Indonesia Semarang, Jawa Tegah
KebangsaanIndonesia Indonesia
Alma materAkademi Militer (1989)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1989−sekarang
Pangkat Brigadir Jenderal TNI
SatuanInfanteri (Kopassus)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Brigadir Jenderal TNI Eko Margiyono (lahir 12 Mei 1967) adalah seorang perwira tinggi TNI-AD. Saat ini ia menjabat sebagai Kasdam Jaya.[1] Waasops Kasad menggantikan Brigjen TNI Muslimin Akib. Ia pernah menjabat sebagai Komandan Korem 033/Wira Pratama menggantikan Brigjen TNI B. Zuirman dari November 2014 hingga Agustus 2015.[2][3]

Eko Margiyono, merupakan lulusan Akmil 1989 dari kecabangan Infanteri (Kopassus). Sebelum menjabat sebagai Waasops Kasad ia sempat menjadi Danrem di Korem 033/Wira Pratama dan Korem 061/Surya Kencana.

Riwayat jabatan

  • Aster Kasdivif 1/Kostrad
  • Dangrup A Paspampres (2010)[4]
  • Asops Kasdam Jaya (2012)
  • Danrem 061/Surya Kencana (2014)[5]
  • Danrem 033/Wira Pratama (2014)
  • Waasops Kasad (2015)
  • Kasdam Jaya (2017)

Referensi

Jabatan militer
Didahului oleh:
Brigjen TNI Ilyas Alamsyah
Kasdam Jaya
16 Maret 2017 - Sekarang
Diteruskan oleh:
Petahana
Didahului oleh:
Brigjen TNI B. Zuirman
Komandan Korem 033/Wira Pratama
2014−2015
Diteruskan oleh:
Brigjen TNI Madsuni
Didahului oleh:
Kolonel Inf. Arip Rahman
Komandan Korem 061/Surya Kencana
2014
Diteruskan oleh:
Kolonel Inf. Fulad
Didahului oleh:
Kolonel Inf. Doni Monardo
Komandan Grup A Paspampres
14 Juni 2010 - 27 Desember 2012
Diteruskan oleh:
Kolonel Inf. Bambang Trisnohadi