Lompat ke isi

Sumartono

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 18 Agustus 2017 17.04 oleh Arif putra 2302 (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Infobox_Officeholder |name = Sumartono |birth_date = {{Birth date and age|1939|3|17}} |birth_place = {{negara|Holland}} Pematang Siantar,...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Sumartono
Informasi pribadi
Lahir17 Maret 1939 (umur 85)
Belanda Pematang Siantar, Sumatera Utara, Hindia Belanda
Suami/istriNy. R. Ngt. Tinuk Amretanti Novia, SSI, APT.,
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Laut
Pangkat Laksamana Muda TNI
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Laksamana Muda TNI (Purn.) Sumartono, , S.E, M.M., (lahir 17 Maret 1939) adalah seorang mantan perwira tinggi TNI Angkatan Laut Republik Indonesia yang pernah menjabat sebagai Panglima Armada Barat yang menjabat pada 29 September 1989 sampai dengan 8 Agustus 1990. Saat ini ia menjabat Dewan Pertimbangan Pusat (Wantimpus) Legiun Veteran Indonesia (LVRI).[1]

Pendidikan Militer

  • Seskogab (1980)

Karier Militer

  • Panglima Armada Barat (1989-1990)
  • DEOPS Kasal (1990-1993)
  • Aslog Mabes ABRI (1993-1994)
  • Staf Ahli Menhub (Bidang Kelautan) (1994)

Refrensi