Lompat ke isi

Pancratium

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 25 November 2017 00.37 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: penggantian teks otomatis (-Olah raga, +Olahraga; -olah raga, +olahraga)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Pancratium dapat mengacu pada beberapa hal berikut:

  • Bahasa latin dari pankration (dari bahasa Yunani 'dengan segala tenaga'), adalah olahraga bela diri yang diperkenalkan di Olimpiade pada tahun 648 sebelum Masehi, dan juga versi modernnya.
  • Pancratium (genus) adalah genus tanaman dari keluarga Amaryllidaceae.