Lompat ke isi

Mangunan, Dlingo, Bantul

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 10 Januari 2018 20.19 oleh Sersant07 (bicara | kontrib) (Pemberian pranala luar pada kata panguk)
Mangunan
Negara Indonesia
ProvinsiDaerah Istimewa Yogyakarta
KabupatenBantul
KecamatanDlingo
Kode Kemendagri34.02.11.2001 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²
Peta
Peta
Peta
Peta
Koordinat:

Mangunan adalah desa di kecamatan Dlingo, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia. Desa ini memiliki potensi agrowisata berupa kebun buah (masih dalam rintisan), kerajinan ukiran, souvenir, dan alam pedesaan yang masih alami.

Desa Mangunan akhir-akhir ini menjadi idola baru bagi penggemar wisata alam, wisata yang ada di Mangunan antara lain : Kebun Buah Mangunan, Hutan Pinus Mangunan, Watu Lawang, Watu Goyang, Watu Mabur, Seribu Batu, Jurang Tembelan, Mojo, Panguk, Telogo Giri dan Goa Gajah.