The Star-Ledger
Tampilan
Berkas:The Star-Ledger front page.jpg | |
Tipe | Surat kabar harian |
---|---|
Format | Broadsheet |
Pemilik | Advance Publications |
Penerbit | Richard Vezza |
Redaksi | Kevin Whitmer |
Didirikan | 1832 |
Pusat | 1 Gateway Center Suite 1100 Newark, New Jersey 07102 Amerika Serikat[1] |
Sirkulasi surat kabar | 114,000 harian[2](Sept 2015) 359,820 Minggu[3](Sept 2014) |
Situs web | nj.com |
The Star-Ledger adalah surat kabar dengan peredaran terbesar di negara bagian New Jersey dan berbasis di Newark. Surat kabar tersebut adalah surat kabar saudari The Jersey Journal dari Jersey City, The Times dari Trenton dan Staten Island Advance, semuanya milik Advance Publications.
Lihat pula
Referensi
- ^ "How to contact The Star-Ledger". The Star-Ledger. Diakses tanggal 1 April 2016.
- ^ Tofel, Richard (January 20, 2016). "The sky is falling on print newspapers faster than you think". Medium. Diakses tanggal February 5, 2018.
- ^ "State of the News Media". Pew Research Center.