Lompat ke isi

Stadion Ahmad bin Ali

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 3 Mei 2018 12.05 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Ahmed bin Ali Stadium (bahasa Arab: ملعب أحمد بن علي), lebih populer dikenal sebagai Al-Rayyan Stadium, adalah sebuah stadion multi fungsi di Al-Rayyan, Qatar, itu adalah tempat Al-Rayyan Sports Club dan  Al-Kharitiyath Sports Club. Konstruksi stadion dibangun pada tahun 2003, memiliki kapasitas tempat duduk 21,282.

Ahmed bin Ali Stadium
Al-Rayyan Stadium
Informasi stadion
Nama lengkapAhmed bin Ali Stadium
Lokasi
LokasiUmm Al-Afai, Al Rayyan, Qatar
Koordinat25°19′50″N 51°20′29″E / 25.330538°N 51.341279°E / 25.330538; 51.341279
Konstruksi
Dibuat2003
Dibuka2003
Data teknis
PermukaanGrass
Kapasitas21,282[1] (football)
Pemakai
Al-Rayyan SC (2003–present)
Al Khuratiyat SC (2003–present)
Al Jaish (2011–2013)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Catatan kaki