Lompat ke isi

Region Ruvuma

Koordinat: 11°00′S 36°00′E / 11.000°S 36.000°E / -11.000; 36.000
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 16 Mei 2018 02.19 oleh Glorious Engine (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi 'thumb|Kolam-kolam di Songea '''Kawasan Ruvuma''' adalah salah satu dari 31 kawasan administrati...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Kolam-kolam di Songea

Kawasan Ruvuma adalah salah satu dari 31 kawasan administratif di Tanzania. Ibukota kawasan tersebut adalah kotamadya Songea. Menurut sensus nasional 2012, kawasan tersebut memiliki populasi 1,376,891, yang lebih rendah ketimbang proyeksi pra-sensus 1,449,830.[1]:halaman 2

Kawasan tersebut mengambil nama dari Sungai Ruvuma, yang melewati sebagian besar perbatasan selatannya dengan Mozambik (fimana sungai tersebut dikenal sebagai Rovuma). Kawasan tersebut juga berbatasan di sebelah utara dengan Kawasan Morogoro, timur laut dengan Kawasan Lindi, timur dengan Kawasan Mtwara dan barat laut dengan Kawasan Njombe. Ruvuma memiliki beberapa suku berbeda, seperti Mpoto.

Referensi

11°00′S 36°00′E / 11.000°S 36.000°E / -11.000; 36.000