God's Own Country (film 2017)
God's Own Country | |
---|---|
Sutradara | Francis Lee |
Produser |
|
Ditulis oleh | Francis Lee |
Pemeran | |
Penata musik | A Winged Victory For The Sullen |
Sinematografer | Joshua James Richards |
Penyunting | Chris Wyatt |
Perusahaan produksi |
|
Distributor |
|
Tanggal rilis |
|
Durasi | 105 minutes[1] |
Negara | United Kingdom |
Bahasa | English |
Anggaran | £1 million[2] |
Pendapatan kotor | $2.2 million[3] |
God's Own Country adalah film drama Britania Raya tahun 2017 yang ditulis dan disutradarai oleh Francis Lee dalam debut arahannya. Film ini dibintangi oleh Josh O'Connor dan Alec Secăreanu. Cerita ini mengisahkan seorang seorang peternak domba muda di Yorkshire, Inggris yang hidupnya berubah seiring kedatangan seorang pekerja migran Romania. Film ini merupakan satu-satunya film yang diproduksi di Britania yang dapat masuk ke kateogri drama dunia dalam Festival Film Sundance 2017 yang mana memenangkan penghargaan arahan sinema terbaik.
Plot
Di Yorkshire, Johnny (Josh O'Connor) hidup di peternakan keluarga bersama dengan ayahnya, Martin (Ian Hart), dan neneknya, Deirdre (Gemma Jones). Oleh karena ayahnya yang menderita struk, dan umur neneknya yang sudah lanjut, banyak pekerjaan sehari-hari yang diberikan kepada Johnny. Dalam pergaulannya, Johnny biasa bermabuk-mabukkan dan melakukan pertemuan seksual secara diam-diam dengan pria lain untuk mengobati rasa sakit akibat kesepiannya. Setelah terlambat kembali ke peternakan karena pertemuan itu, dia dimarahi oleh ayahnya setelah seekor anak sapi meninggal karena lahir sungsang akibat ia pergi.
Gheorghe (Alec Secăreanu), seorang pekerja migran Romani, diupah untuk melakukan pekerjaan tambahan saat masa berdomba. Ia tiba dan menghabiskan malam pertamanya di karavan yang keluarganya buat sebagai akomodasinya. Saat domba betina telah pindah dari bagian utama peternakan, dan sebagian tembok pembatas peternakan masih belum diperbaiki oleh Johnny, diputuskan bahwa Johnny dan Gheorghe akan menghabiskan beberapa hari berkemah lebih dekat dengan binatang tersebut. Ketika salah satu domba betina melahirkan seekor anak domba yang pingsan, Johnny tertarik karena Gheorghe mampu menyadarkan dan merawatnya. Suatu pagi, setelah Johnny menyebut Gheorghe lagi sebagai seorang "gipsi," Gheorghe menyeretnya ke tanah dan memperingatkan Johnny agar tidak berbicara seperti itu kepadanya lagi.
Keesokan harinya, dua orang itu terlibat perkelahian yang berujung pada hubungan seksual yang kasar. Meskipun Johnny awalnya tidak mengacuhkan perbuatan itu, mereka berdua berbagi rokok dan sebuah pak gula[4] untuk mi instan mereka sepanjang hari, dan malam itu mengalami hubungan seksual yang lembut.
Kembali ke peternakan, Johnny mengajak Gheorghe untuk tinggal bersamanya di rumah, tetapi Gheorghe memilih untuk tetap di karavan. Ketika Martin menderita struk yang kedua, Johnny menyadari bahwa menjalankan peternakan sekarang sepenuhnya merupakan tanggung jawabnya, dan bertanya kepada Gheorghe apakah dia akan tinggal bersamanya. Ketika Gheorghe mengungkapkan ketidakpastian tentang apakah mereka dapat tetap bersama dan menjalankan peternakan secara bersamaan, Johnny memberikan reaksi yang buruk, minum berlebihan dan terlibat dalam pertemuan seksual acak lainnya. Ketika Gheorghe menyadari apa yang telah dilakukan Johnny, dia tiba-tiba meninggalkan peternakan.
Martin pulang dari rumah sakit, tetapi sekarang ia sepenuhnya lemah. Johnny, yang putus asa untuk berbaikan dengan Gheorghe, mengatakan kepada ayahnya bahwa dia akan tetap menjalankan peternakan, tetapi hal-hal itu harus dijalankan sesuai dengan syaratnya. Martin memberikan persetujuan diam-diam kepada Johnny, yang berangkat untuk membawa Gheorghe kembali ke peternakan. Setelah dia menemukan Gheorghe bekerja di Skotlandia, kedua pria itu berdamai. Gheorghe kembali bersama Johnny; karavan diambil, dan Gheorghe pindah ke rumah tersebut.[5][6]
Tokoh
- Josh O'Connor sebagai Johnny Saxby
- Alec Secăreanu sebagai Gheorghe Ionescu
- Ian Hart sebagai Martin Saxby
- Gemma Jones sebagai Deidre Saxby[7]
Produksi
Film ini sebagian didasari oleh kehidupan penulis dan sutradara Francis Lee sendiri, yang mana ia juga harus memilih keputusan untuk tinggal dan bekerja di peternakan keluarganya atau pergi ke sekolah drama.[8]
Film ini diambil di Yorkshire, terutama di sekitar area Silsden yaitu Keighley di Yorkshire Barat,[5] dengan beberapa adegan diambil Stasiun Bus Keighley[9] dan Rumah Sakit Umum Airedale dengan Haworth dan Otley juga menjadi latar film.[9]
Produksi ini sebagian didanai oleh program iFeature dari Dewan Film Britania dengan dana tambahan dari Creative England.[6]
Rilis
Film ini ditayangkan secara dunia pada Film Festival Sundance pada 23 Januari 2017. Film ini satu-satunya produksi Britania Raya yang tampil dalam kategori drama dunia pada Festival Film Sundance Film 2017.[10][2] Film ini juga ditayangkan di Festival Film Internasional Berlin pada 11 Februari 2017.[11][12]
Setelahnya, Picturehouse Entertainment, Orion Pictures, dan Samuel Goldwyn Films mendapatkan hak distribusi di masing-masing Britania Raya dan Amerika Serikat.[13][14] Film ini dirilis di Britania Raya pada 1 September 2017.[15]
Film ini dilarang di beberapa negara Arab karena adengan seks yang jelas di antara kedua tokoh utama.[16] Demikian juga, Romania menjadi negara satu-satunya di Eropa Timur yang mana dilm ini ditayangkan.[16]
Penerimaan
God's Own Country received critical acclaim. It holds a 99% approval rating on review aggregator website Rotten Tomatoes, based on 98 reviews, with a weighted average of 8.2/10. The site's critical consensus reads: "A quiet, moving rumination on loneliness and newfound intimacy, God's Own Country marks an outstanding directorial debut for Francis Lee." [17] On Metacritic, the film holds a rating of 85 out of 100, based on 22 critics, indicating "universal acclaim".[18]
The Sundance Film Festival's listing for God's Own Country says that "you can smell the mud in this movie" while also describing Francis Lee as a major new talent and the film as "one not to be missed."[1] Peter Bradshaw, writing in The Guardian, gave the film four stars out of five. Bradshaw described the film as "an almost, but not quite a Dales Brokeback," and also as a "very British love story, bursting at the seams with unspoken emotions, unvoiced fears about the future, and a readiness to displace every emotion into hard physical work".[19]
At the 2017 Berlin International Film Festival the film received the Harvey Award, presented by the Teddy Awards programme for LGBT-related films in conjunction with a reader jury from the German LGBT magazine Männer.[20]
Ed Potton, writing in The Times, gave the film four stars out of five and described the film as "splendid" and "[a] potent film, a Yorkshire Brokeback Mountain".[21]
Penghargaan
Award | Date of ceremony | Category | Recipient(s) and nominee(s) | Result | Ref(s) |
---|---|---|---|---|---|
Berlin International Film Festival | 18 February 2017 | Männer Jury Award | God's Own Country | Menang | [20][22] |
Teddy Award | God's Own Country | Nominasi | |||
British Academy Film Awards | 18 February 2018 | Outstanding British Film | God's Own Country | Nominasi | [23] |
Rising Star Award | Josh O'Connor | Nominasi | |||
British Independent Film Awards | 10 December 2017 | Douglas Hickox Award | Francis Lee | Nominasi | [24][25] |
Best British Independent Film | God's Own Country | Menang | |||
Best Director | Francis Lee | Nominasi | |||
Best Screenplay | Francis Lee | Nominasi | |||
Best Actor | Josh O'Connor | Menang | |||
Alec Secareanu | Nominasi | ||||
Best Supporting Actor | Ian Hart | Nominasi | |||
Best Debut Screenwriter | Francis Lee | Menang | |||
Breakthrough Producer | Jack Tarling | Nominasi | |||
Manon Ardisson | Nominasi | ||||
Best Casting | Shaheen Baig | Nominasi | |||
Layla Merrick-Wolf | Nominasi | ||||
Best Sound | Anna Bertmark | Menang | |||
Chicago International Film Festival | 26 October 2017 | Silver Q-Hugo | God's Own Country | Menang | [26] |
Chéries-Chéris | 21 November 2017 | Grand Prize | God's Own Country | Nominasi | [27] |
Dinard British Film Festival | 1 October 2017 | Golden Hitchcock | God's Own Country | Menang | [28][29] |
Heartbeat Hitchcock | God's Own Country | Menang | |||
Dorian Awards | 31 January 2018 | LGBTQ Film of the Year | God's Own Country | Nominasi | [30] |
Unsung Film of the Year | God's Own Country | Menang | |||
Edinburgh International Film Festival | 20 June 2017 | The Michael Powell Award for Best British Feature Film | Francis Lee | Menang | [31][32] |
Empire Awards | March 18, 2018 | Best British Film | God's Own Country | Menang | [33] [34] |
Best Male Newcomer | Josh O'Connor | Menang | |||
Best Screenplay | Francis Lee | Nominasi | |||
Evening Standard British Film Awards | 8 February 2018 | Best Film | God's Own Country | Menang | [35] |
Best Supporting Actor | Ian Hart | Nominasi | |||
Best Supporting Actress | Gemma Jones | Menang | |||
Breakthrough of the Year | Francis Lee | Nominasi | |||
Josh O'Connor | Nominasi | ||||
Frameline San Francisco International LGBTQ Film Festival | 27 June 2017 | AT&T Audience Award | God's Own Country | Menang | [36] |
Fünf Seen Film Festival | 5 August 2017 | Audience Award | God's Own Country | Nominasi | [37] |
Galway Film Fleadh | 5 September 2017 | Best International First Feature | God's Own Country | Menang | [38] |
Golden Tomato Awards | 3 January 2018 | Best Romance Movie 2017 | God's Own Country | 4th Place | [39] |
Honolulu Rainbow Film Festival | 19 August 2017 | Best Feature | God's Own Country | Menang | [40][41] |
Jameson CineFest–Miskolc International Film Festival | 17 September 2017 | Emeric Pressburger Prize | God's Own Country | Nominasi | [42] |
London Film Critics' Circle | 28 January 2018 | Film of the Year | God's Own Country | Nominasi | [43] |
British/Irish Film of the Year | God's Own Country | Nominasi | |||
British/Irish Actor of the Year | Josh O'Connor | Nominasi | |||
Breakthrough British/Irish Filmmaker | Francis Lee | Menang | |||
Technical Achievement Award | Joshua James Richards | Nominasi | |||
San Francisco International Film Festival | 19 April 2017 | Golden Gate Award | God's Own Country | Nominasi | [44] |
Satellite Awards | 10 February 2018 | Best Film | God's Own Country | Menang[a] | [45] |
Stockholm International Film Festival | 20 November 2017 | Best Direction | Francis Lee | Menang | [46] |
Best Male Actor | Josh O'Connor | Menang | |||
Bronze Horse | God's Own Country | Nominasi | |||
Sundance Film Festival | 28 January 2017 | World Cinema Directing Award | Francis Lee | Menang | [47][48][49] |
Grand Jury Prize | Francis Lee | Nominasi | |||
Sydney Film Festival | 18 June 2017 | Foxtel Movies Audience Award | God's Own Country | 7th place | [50] |
Toronto Inside Out Lesbian and Gay Film and Video Festival | 4 June 2017 | Bill Sherwood Award | God's Own Country | Menang | [51][52] |
Transilvania International Film Festival | 11 June 2017 | Special Jury Award | God's Own Country | Menang | [53] |
Transilvania Trophy | God's Own Country | Nominasi | |||
Writers' Guild of Great Britain Awards | 15 January 2018 | Best First Screenplay | Francis Lee | Nominasi | [54] |
Zagreb Film Festival | 18 November 2017 | The Golden Pram | God's Own Country | Nominasi | [55] |
Notes
- ^ Tied with Three Billboards Outside Ebbing, Missouri
Catatan
Referensi
- ^ a b "God's Own Country". www.sundance.org. Sundance Institute. Diakses tanggal 11 January 2017.
- ^ a b Sherwin, Adam (1 December 2016). "Sundance Film Festival to premiere Yorkshire sheep farming movie". iNews. Diakses tanggal 11 January 2017.
- ^ "God's Own Country (2017)". the-numbers.com. Diakses tanggal 28 January 2018.
- ^ Chang, Kee (October 26, 2017). "Screen Test: Alec Secareanu". Anthem Magazine. Diakses tanggal March 4, 2018.
We see that echoed around the campfire when he sneaks packets of sugar into his instant rice cups, right? I thought it was drugs at first." "Yes, it’s sugar packets. That’s what keeps him going.
- ^ a b Rahman, Miran (9 August 2014). "Planned feature film could receive key funding support". Bradford Telegraph and Argus. Diakses tanggal 11 January 2017.
- ^ a b "British Council Film: God's Own Country". film.britishcouncil.org. British Film Council. Diakses tanggal 11 January 2017.
- ^ "God's Own Country full cast and crew". imdb.com. 23 January 2017. Diakses tanggal 11 January 2017.
- ^ Rosser, Michael. "'God's Own Country' cast revealed as shoot begins". screendaily.com. Diakses tanggal 11 January 2017.
- ^ a b Knights, David (29 April 2016). "New movie God's Own Country filmed at Keighley bus station". Keighley News. Diakses tanggal 11 January 2017.
- ^ "Shudder Films' First Completed Feature Selected for Premiere at Sundance ‹ News and Opportunities ‹ Homepage". NFM. Diakses tanggal 11 January 2017.
- ^ "God's Own Country". Berlin International Film Festival. Diakses tanggal 15 May 2017.
- ^ Lodderhose, Diana (6 February 2017). "Berlin Rounds Out Panorama Lineup, Adds 'Call Me By Your Name' & 'God's Own Country'". Deadline Hollywood. Diakses tanggal 15 May 2017.
- ^ Grater, Tom (6 February 2017). "Picturehouse takes Sundance hit 'God's Own Country' for UK". Screen International. Diakses tanggal 15 May 2017.
- ^ Tartaglione, Nancy (8 May 2017). "Orion Pictures, Samuel Goldwyn Films Land 'God's Own Country' For U.S." Deadline Hollywood. Diakses tanggal 15 May 2017.
- ^ Mitchell, Robert (9 May 2017). "'God's Own Country,' Gay Love Story That Premiered at Sundance, to Open Edinburgh Film Festival". Variety. Diakses tanggal 15 May 2017.
- ^ a b Gheorghe Chelu (16 November 2017). "Film cu români, interzis în unele țări din cauza scenelor prea deocheate". Click! (dalam bahasa Romanian).
- ^ "God's Own Country". Rotten Tomatoes. Diakses tanggal 3 February 2018.
- ^ "God's Own Country". Metacritic. Diakses tanggal 3 February 2018.
- ^ Bradshaw, Peter (22 January 2017). "God's Own Country review – Dales answer to Brokeback that's a very British love story". The Guardian. Diakses tanggal 29 January 2017.
- ^ a b Roxborough, Scott (February 18, 2017). "Berlin: Sebastian Lelio's 'A Fantastic Woman' Wins Teddy Award for Best Film". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal February 18, 2017.
- ^ Potton, Ed (1 September 2017). "It's Brokeback on the moors". The Times (72317). Times 2. hlm. 8. ISSN 0140-0460.
- ^ "All Films At The 31st Teddy Award". Teddy Award. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 20, 2017. Diakses tanggal October 17, 2017.
- ^ "Nominations List for the EE British Academy Film Awards in 2018" (Press release). BAFTA. January 9, 2018. Diakses tanggal January 9, 2018.
- ^ "Nominations – Awards 2017". British Independent Film Awards. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 17, 2017. Diakses tanggal October 2, 2017.
- ^ "First Winners Announced for BIFA 2017". British Independent Film Awards. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 2, 2017. Diakses tanggal October 2, 2017.
- ^ "53rd Festival Award-Winning Films". Chicago International Film Festival. 30 June 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 19, 2017. Diakses tanggal November 19, 2017.
- ^ "Films en compétition" (dalam bahasa French). Chéries-Chéris. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 16, 2017. Diakses tanggal November 16, 2017.
- ^ "2017 Screening Schedule — Festival du Film Britannique de Dinard". Dinard British Film Festival. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 16, 2017. Diakses tanggal November 16, 2017.
- ^ Grater, Tom (October 2, 2017). "'God's Own Country', 'Daphne' win top prizes in Dinard". Screendaily. Diakses tanggal October 2, 2017.
- ^ "'Call Me by Your Name' Leads Dorian Award Nominations". The Hollywood Reporter. January 11, 2018. Diakses tanggal January 12, 2018.
- ^ "Award winners announced for the 71st EIFF". Edinburgh International Film Festival. June 30, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal June 30, 2017.
- ^ "God's Own Country wins Edinburgh Film Festival award". BBC. 30 June 2017. Diakses tanggal 30 June 2017.
- ^ Ruby, Jennifer (January 19, 2018). "Empire Film Awards 2018: The Last Jedi leads the pack with nine nominations including Best Actress for Daisy Ridley". London Evening Standard. Diakses tanggal January 29, 2018.
- ^ Ritman, Alex (January 22, 2018). "'Star Wars: The Last Jedi' Leads Nominations for U.K.'s Empire Awards". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal January 29, 2018.
- ^ "Discover all the nominations for this year's Evening Standard British Film Awards". Standard. January 12, 2018. Diakses tanggal January 12, 2018.
- ^ "Frameline41 Awards Announced". Frameline San Francisco International LGBTQ Film Festival. June 27, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 29, 2017. Diakses tanggal June 27, 2017.
- ^ "Fünf Seen Film Festival – Publikumspreis" (dalam bahasa German). Fünf Seen Film Festival. June 27, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal June 27, 2017.
- ^ "29th Galway Film Fleadh award winners" (Press release). Galway Film Fleadh. September 5, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal September 5, 2017.
- ^ "Golden Tomato Awards - Best of 2017". Rotten Tomatoes. January 3, 2017. Diakses tanggal January 13, 2017.
- ^ "Honolulu Museum of Art — Honolulu Rainbow Film Festival 2017". Honolulu Museum of Art. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal September 5, 2017.
- ^ "Brit 'Brokeback' 'God's Own Country' Opens to Raves in U.K." Flagrant. September 1, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal September 1, 2017.
- ^ "Jameson CineFest 2017 International Competition". Jameson CineFest–Miskolc International Film Festival. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal September 5, 2017.
- ^ "Three Billboards leads nominees for Critics' Circle Film Awards". London Film Critics' Circle. December 19, 2017. Diakses tanggal December 19, 2017.
- ^ "Golden Gate Award Feature Film Competitions Announced for 60th San Francisco International Film Festival" (Press release). San Francisco International Film Festival. March 8, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal September 5, 2017.
- ^ Pond, Steve (November 28, 2017). "'Dunkirk,' 'The Shape of Water' Lead Satellite Award Nominations". TheWrap. Diakses tanggal November 28, 2017.
- ^ "Award Winners at the Stockholm 28th International Film Festival". Stockholm International Film Festival. November 20, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal November 20, 2017.
- ^ "2017 Sundance Film Festival: Competition And Next Lineup Announced" (PDF) (Press release). Sundance Film Festival. November 29, 2016. Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal November 21, 2017.
- ^ Debruge, Peter (January 28, 2017). "Sundance: 'I Don't Feel at Home in This World Anymore,' 'Dina' Top Festival Awards". Variety. Diakses tanggal January 29, 2017.
- ^ "'17 Sundance Film Festival: Award Winners". Sundance Film Festival. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 27, 2017. Diakses tanggal November 21, 2017.
- ^ "Foxtel Movies Audience Award". Sydney Film Festival. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 17, 2017. Diakses tanggal October 17, 2017.
- ^ "2017 Inside Out Toronto LGBT Film Festival (May 25 to June 4)". Toronto Inside Out Lesbian and Gay Film and Video Festival. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal October 17, 2017.
- ^ "Inside Out — Festival Awards". Toronto Inside Out Lesbian and Gay Film and Video Festival. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal October 17, 2017.
- ^ "The Winners of Transilvania IFF 2017!". Transilvania International Film Festival. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 25, 2017. Diakses tanggal October 17, 2017.
- ^ "Writers' Guild Awards Shortlist 2018". Writers' Guild of Great Britain. December 5, 2017. Diakses tanggal December 5, 2017.
- ^ "15th ZFF Presents Program!". Zagreb Film Festival. November 2, 2017. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2017. Diakses tanggal November 2, 2017.
Pranala luar
- God's Own Country di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) God's Own Country di Box Office Mojo
- God's Own Country di Rotten Tomatoes (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) God's Own Country di Metacritic
- Guardian article from April 2017 about the film and fellow "countryside movie" The Levelling
- 2017 films
- 2010s coming-of-age films
- 2010s independent films
- 2010s LGBT-related films
- 2010s romantic drama films
- British coming-of-age films
- British films
- British independent films
- British LGBT-related films
- British romantic drama films
- Coming-of-age drama films
- Coming-of-age romance films
- English-language films
- Films about immigration
- Films set in Yorkshire
- Films shot in Yorkshire
- Gay-related films
- LGBT-related romance films
- LGBT-related coming-of-age films
- LGBT-related drama films
- Orion Pictures films
- Romani films
- Samuel Goldwyn Films films