Lompat ke isi

Sungai Eider

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 Desember 2018 06.09 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Sungai Eider

Eider (bahasa Jerman: Eider; bahasa Denmark: Ejderen; Latin: Egdor atau Egdore) adalah sungai terpanjang di negara bagian Schleswig-Holstein, Jerman. Sungai ini mengalir dari dekat Bordesholm dan mencapai Kiel di pantai Laut Baltik, tetapi mengalir ke barat, berakhir di Laut Utara.

Sungai ini mengalir melalui kota-kota berikut: Bordesholm, Kiel, Rendsburg, Friedrichstadt danTönning.