Lompat ke isi

Ismail Hasan Metareum

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ismail Hasan Metareum
Berkas:Ismail Hasan Metareum.jpg
Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat
Masa jabatan
1 Oktober 1992 – 1 Oktober 1997
PresidenSoeharto
Ketua MPRWahono
Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan ke-3
Masa jabatan
1989–1998
Sebelum
Pendahulu
Djaelani Naro
Pengganti
Hamzah Haz
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir(1929-04-04)4 April 1929
Hindia Belanda Sigli, Aceh, Hindia Belanda
Meninggal2 April 2005(2005-04-02) (umur 75)
Indonesia Jakarta, Indonesia
Kebangsaan Indonesia
AlmamaterUniversitas Indonesia
PekerjaanDosen
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Ismail Hasan Metareum (4 April 1929 – 2 April 2005) adalah mantan Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan periode 19891998. Ia juga pernah menjabat sebagai Wakil Ketua DPR/MPR.

Pendidikan

Karier

  • Dosen/Dekan Fakultas Hukum Universitas Trisakti
  • Anggota DPR RI
  • Sekretaris Fraksi PPP
  • Penasihat Fraksi PPP
  • Ketua Komisi DPR
  • Wakil Ketua DPR/MPR

Organisasi

  • Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Partai Persatuan Pembangunan (DPP PPP) dua periode 1989 hingga 1998 Yang Dijatuhkan pada Muktamar PPP yang Dipercepat 1 tahun karena Jatuhnya Presiden Soeharto pada 21 Mei 1998 Setelah Peristiwa TRISAKTI dan KERUSUHAN 12 dan 13 Mei dan PENDUDUKAN Gedung DPR/MPR oleh Para Mahasiswa yang ingin membersihkan ANTEK2 Soeharto, Ketua Umum DPP PPP Ismail Hasan yang juga Wakil Ketua DPR/MPR ikut Ketua DPR/MPR Harmoko yang juga Ketua Umum Golkar mendukung Soeharto menjadi Presiden pada Sidang Umum MPR Maret 1998, 2 bulan sebelum Lengser
  • Kemarahan dan kekecewaan kader2 PPP membuat mereka mendirikan Partai Bintang Reformasi dg Pendirinya KH Zainuddin MZ, Djaafar Badjeber Dll
  • DR Sri Bintang Pamungkas Kecewa dan mendirikan Partai Uni Demokrasi Indonesia/PUDI
  • Matori Abdul Djalil Kecewa dan mendirikan Partai Kebangkitan Bangsa/ PKB bersama KH Abdurrahman Wahid
  • Hartono Mardjono Kecewa dan mendirikan Partai Bulan Bintang bersama Yusril Ihza Mahendra dan MS Kaban
  • Ketua Umum HMI (1957—1960)
  • Pendiri Partai Demokrasi Islam
  • Pemrakarsa Forum Keprihatinan untuk Aceh (1999)
  • Penasihat Taman Iskandar Muda (komunitas masyarakat Aceh) di Jabotabek.
  • Penasihat Khusus Delegasi Indonesia pada Sidang Umum PBB di New York, AS (1978).

Pranala luar

Jabatan politik
Didahului oleh:
Syaiful Sulun
Raden Sukardi
Raden Soeprapto
Soerjadi
Djaelani Naro
Wakil Ketua MPR/DPR RI
1992 - 1997
Bersama dengan: Ahmad Amiruddin
Soerjadi
Soetedjo
Diteruskan oleh:
Syarwan Hamid
Abdul Gafur
Ismail Hassan Metareum
Fatimah Achmad
Poedjono Pranyoto
Jabatan partai politik
Didahului oleh:
Djaelani Naro
Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan
19891998
Diteruskan oleh:
Hamzah Haz