Lompat ke isi

ePSXe

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 22 Februari 2019 13.20 oleh Taylorbot (bicara | kontrib) (sesudah pemindahan 2 templat | t=576 su=57 in=64 at=57 -- only 201 edits left of totally 259 possible edits | edr/ovr=000/000 | clean up (3) : tab&trailspc&reduceol&killreddot & {{bej}}--(ci=3,0x)-->{{BEI}} & {{lowercase}}--(ci=3,1x)-->{{Lowercase title}} | "{{lowercase}} {{" -> "{{Lowercase titl")

EPSXe
EPSXe's logo
EPSXe's logo
Edit nilai pada Wikidata
Tipevideo game console emulator (en) Terjemahkan dan Perangkat lunak milik perorangan Edit nilai pada Wikidata
Versi pertama14 Oktober 2000; 24 tahun lalu (2000-10-14)
Versi stabil
2.0.5 Edit nilai pada Wikidata
GenreEmulator
LisensiGratis (komputer), komersial (Android)
Bahasa
Daftar bahasa

Multibahasa

Karakteristik teknis
Sistem operasiMicrosoft Windows, Linux, macOS dan Android Edit nilai pada Wikidata
PlatformWindows Edit nilai pada Wikidata
Informasi pengembang
Pembuatcalb, _Demo_, Galtor
PengembangePSXe Software S.L.[1]
PenerbitGoogle Play Edit nilai pada Wikidata
Informasi tambahan
Situs webwww.epsxe.com
Sunting di Wikidata Sunting di Wikidata • Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

ePSXe (enhanced PSX emulator) adalah emulator PlayStation untuk komputer berbasis x86 dengan sistem operasi Microsoft Windows atau Linux dan gawai Android yang dirancang oleh tiga pemrogram dengan nama alias Calb, _Demo_, dan Galtor. Emulator ini bersumber tertutup, kecuali bagian antarmuka pemrograman aplikasi (API) untuk keperluan pengembangan pengaya.

Tanggapan

Retro Gamer dan Techtree menyebut ePSXe sebagai "emulator PlayStation gratis terbaik".[4][5]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ "ePSXe for Android". Google Play. Diakses tanggal 4 Agustus 2013. 
  2. ^ "ePSXe 2.0 released!". ePSXe Team. 2016-02-17. Diakses tanggal 2016-02-17. 
  3. ^ "ePSXe for Android". ePSXe. Diakses tanggal 13 Januari 2015. 
  4. ^ "Retro Coverdisc". Retro Gamer (15): 108. 2005. 
  5. ^ "ePSXe 1.5.2". Techtree.com. Diakses tanggal 13 Mei 2010. 

Pranala luar