Lompat ke isi

Petrosea

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
PT. Petrosea Tbk
Publik (IDX: PTRO)
Industritambang
Didirikan1982
Kantor pusatJakarta, Indonesia
Tokoh kunci
Richard Adisastra
Produktambang
PendapatanKenaikan USD 384.574 million (2018)
Kenaikan USD 73.119 million (2018)
Kenaikan USD 23.166 million (2018)
Total asetKenaikan USD 555.591 million (2018)
Total ekuitasKenaikan USD 191.132 million (2018)
PemilikIndika Energy
Karyawan
6,494 (2018)
Situs webPetrosea

PT. Petrosea Tbk (IDX: PTRO) merupakan perusahaan publik yang berdiri tahun 1972 dan bergerak dalam bidang Jasa Kontrak Pertambangan, Engineering & Project Management serta Oil & Gas Services. Kantor pusat PT Petrosea Tbk. saat ini terletak di Bintaro, Tangerang Selatan, Indonesia. Perusahaan ini merupakan perusahaan EPC pertama yang melantai dibursa saham, yaitu pada tahun 1990. dengan Indika Energy sebagai holding company, petrosea kian memantapkan posisi sebagai perusahaan nasional yang mempunyai standar dan kapabilitas kelas internasional.

Pranala luar