Lompat ke isi

Populuxe

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 3 Mei 2019 17.19 oleh Vanished user eBSCVIXVbE7sn (bicara | kontrib) (perbaikan terjemahan)

Populuxe adalah budaya konsumen di Amerika Serikat yang menjadi populer pada tahun 1950an dan 1960an. Istilah tersebut merupakan penggabungan kata popular (populer) dan luxury (kemewahan).[1]

Gerakan tersebut memiliki kaitan dengan karya berbagai-bagai artis, perancang, perancang grafis, perancang perabotan, perancang interior, dan arsitek. Budaya ini berhubungan paham konsumerisme dan diwarnai dengan arsitektur mid-century modern, Streamline Moderne, arsitektur Googie (arsitektur Doo Wop), dan model desain lainnya yang bersifat futuris dan dipengaruhi Zaman Angkasa.[1]

Referensi

  1. ^ a b Hine, Thomas (1999). Populuxe. New York: MJF Books. ISBN 9781567313161. OCLC 43360809. 

Pranala luar