Lompat ke isi

Pororoca

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 14 Juni 2019 22.11 oleh LaninBot (bicara | kontrib) (Perubahan kosmetik tanda baca)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Pororoca, adalah sebutan untuk angin yang sangat kencang yang mengakibatkan ombak besar di wilayah sungai Amazon, Amerika Selatan. Sebutan tersebut diberikan oleh penduduk Indian setempat.

Banyak wisatawan-wisatawan mancanegara penggemar Extreme Sport, yang berdatangan pada musim-musim tertentu, untuk dapat menyaksikan langsung keganasan angin Pororoca di sungai Amazon tersebut, khususnya di wilayah negara Brazil. Bahkan sebagian dari mereka memanfaatkannya untuk bermain olahraga Surfing / selancar.