Kurva Keeling

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Kurva Keeling adalah grafik yang menunjukkan perubahan karbon dioksida (CO2) secara musiman dan tahunan pada atmosfer Bumi, berdasarkan penelitian lanjutan yang dilakukan di Observatorium Mauna Loa di Hawaii.[1] Grafik ini ditemukan oleh ilmuwan iklim asal Amerika, Charles David Keeling.


Referensi

  1. ^ "Keeling Curve | History, Importance, & Facts". Encyclopedia Britannica (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-10-17.