Lompat ke isi

City Zoo

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 1 Januari 2020 14.26 oleh Angelina Irena 3 (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Infobox album|name=City Zoo|length=49:31|next_year=|next_title=|year=2019|prev_year=2018|prev_title=Happily Ever After|producer=* G.E.M (juga Executive produce...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
City Zoo
Album studio karya G.E.M.
Dirilis27 Desember 2019 (2019-12-27)
1 Januari 2020 (2020-01-01)
Direkam2019
GenreMandopop
Durasi49:31
LabelSony Music Entertainment Taiwan Ltd.
Produser
Kronologi G.E.M.
Happily Ever After
(2018)
City Zoo
(2019)
Singel dalam album City Zoo
  1. "Full Stop"
    Dirilis: 22 November 2019
  2. "City Zoo"
    Dirilis: 13 Desember 2019
  3. "Selfless"
    Dirilis: 27 Desember 2019

City Zoo (Mandarin: 摩天 動物園) adalah album studio kedelapan oleh penyanyi dan penulis lagu asal Tiongkok atau Hong Kong G.E.M.Album ini dirilis pada 27 Desember 2019 atau 1 Januari 2020 oleh Sony Music Entertainment Taiwan Ltd.[1] Sebagai produser eksekutif, G.E.M. bekerja dengan produser Terrence Ma. Album yang diproduksi sendiri dan ditulis sendiri dilakukan oleh G.E.M. setelah hengkang dari perusahaan rekaman Hummingbird Music Limited. diproduksi dan selesai dalam waktu 8 bulan.[2]


  1. ^ "鄧紫棋歷經人生低潮,年底推蛻變新作《摩天動物園》!". KKBOX (dalam bahasa Tionghoa). Diakses tanggal 2020-01-01. 
  2. ^ "「G.E.M.」鄧紫棋全新創作大碟《摩天動物園》,激發人類最原始獸性". VOGUE TAIWAN (dalam bahasa Tionghoa). Diakses tanggal 2020-01-01.