Lompat ke isi

Yudhiawan Wibisono

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Yudhiawan Wibisono
Kapolrestabes Makassar
Informasi pribadi
Lahir19 Oktober 1967 (umur 56)
Indonesia Klaten, Jawa Tengah
Alma materAkademi Kepolisian (1991)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan
Masa dinas1995—sekarang
Pangkat Komisaris Besar Polisi
SatuanReserse
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Kombes. Pol. Yudhiawan Wibisono, S.I.K., M.Si. (lahir 19 Oktober 1967) adalah seorang perwira menengah Polri yang sejak 21 Oktober 2019 mengemban amanat sebagai Kapolrestabes Makassar.[1]

Yudhiawan, lulusan Akpol 1991 ini berpengalaman dalam bidang reserse. Jabatan terakhirnya adalah Dirreskrimsus Polda Sulsel.

Riwayat Jabatan

  • Penyidik KPK
  • Dirreskrimsus Polda Sulsel (2016)
  • Kapolrestabes Makassar (2019)

Referensi