Lompat ke isi

Septimius Zabbai

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 30 Maret 2020 05.15 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (replaced: nampaknya → tampaknya)

Zabbai adalah seorang pria Tadmur yang hidup pada abad ketiga, dan tampaknya berasal dari kelas atas Tadmur. Ia dikenal dari nama Ratu Zenobia dalam dialek Tadmur yang disebutkan dalam inskripsi Tadmur, sptymy'btzby, yang diterjemahkan menjadi Septimia Putri Zabbai.[1]

Referensi

  1. ^ Bryce, Trevor (2014). Ancient Syria: A Three Thousand Year History. hlm. 297. ISBN 9780199646678.