Lompat ke isi

Jim Bakker

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 30 Maret 2020 14.31 oleh RXerself (bicara | kontrib) (infobox)

Jim Bakker
Berkas:Jim Baker - PTL Broadcast (1986).jpg
Bakker bersama istrinya saat itu, Tammy Faye, dalam acara PTL Club tahun 1986
LahirJames Orsen Bakker
2 Januari 1940 (umur 84)
Muskegon, Michigan, Amerika Serikat
PendidikanNorth Central University
Suami/istri
Anak7 (salah satunya Jay Bakker)
GerejaAssemblies of God (1960–1988)
Karismatik (2003–sekarang)
Jemaat
The PTL Club
Heritage USA
Heritage Village Church
Morningside Church
Musicbrainz: 5e3d1265-a8b2-4413-a4c3-aa295aed3976 Modifica els identificadors a Wikidata

James Orsen Bakker, lebih terkenal dengan nama Jim Bakker (lahir 2 Januari 1940), adalah seorang penyiar televangelis dan mantan penatua Assemblies of God USA asal Amerika Serikat.[1][2] Bersama dengan istri pertamanya, Tamara "Tammy" Faye La Valley, Bakker dikenal sebagai pembawa acara The PTL Club, sebuah acara rohani Kristen dengan gaya talk show yang tayang pada tahun 1974 hingga 1987 di Amerika Serikat. Bakker juga mendirikan lembaga penyiaran PTL serta taman rekreasi rohani Heritage USA.[3][4]

Referensi

  1. ^ Funk, T. (2018-02-17). "Fallen PTL preacher Jim Bakker is back with a new message about the Apocalypse". The Charlotte Observer. Diakses tanggal 2020-03-01. 
  2. ^ Effron, L.; et al. "The scandals that brought down the Bakkers, once among US's most famous televangelists". ABC News. Diakses tanggal 2020-03-01. 
  3. ^ Connelly, S. (2017-08-05). "The story of televangelists Jim and Tammy Faye Bakker's fall from grace". New York Daily News. Diakses tanggal 2020-03-30. 
  4. ^ Applebome, P. (1989-08-22). "2 Years After Fall of PTL Empire, Bakker Trial Begins". The New York Times. Diakses tanggal 2020-03-30.