Lompat ke isi

Koffee with Karan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Karan Johar

Koffee with Karan adalah acara bincang-bincang yang dibawakan oleh seorang direktor film asal Bombay, Karan Johar.

Ringkasan

Acara ini pada mulanya tayang di Star Plus pukul 08.00 pada Februari 2004.

Namun, acara ini ada di STAR One.

Pada Januari 2008-Mei 2008 tayang di STAR World tiap minggu mulai jam 09:00 sampai jam 10:00 waktu malam IST.

Di Indonesia, musim 1 acara ini disiarkan di ANTV tiap Sabtu jam 08:00 sampai jam 09:00 malam tiap sabtu, dan disiarkan ulang pada minggu pagi jam 09:00.

Acara ini mulai disiarkan tahun 2004 dan meraih kesuksesan besar.

Episode pertamanya ditayangkan tanggal 19 November, 2004 dan musim pertamanya berakhir 27 Mei, 2005.

Model tayangannya merupakan bincang-bincang antara Karan dengan beberapa orang selebriti Bollywood dengan gaya informal.

Salah satu bagian menariknya ialah sesi "Rapid Fire" atau pertanyaan cepat, sesi yang memberikan selebriti pertanyaan bertubi-tubi yang harus dijawab dengan cepat, dan sering kali jawabannya terdengar aneh.

Selebriti yang berhasil akan diberikan sebuah buket kopi sebagai hadiahnya.

Sesekali ada pula komentar publik tentang selebriti yang bersangkutan dalam sesi acara tersebut.

Musim kedua dimulai 11 Februari, 2007.

Musim Pertama

Templat:List to prose (section) Pasangan selebriti yang datang sesuai urutan:

Akhir seri-

Musim kedua

Templat:List to prose (section) Bintang tamu yang tampil sesuai dengan urutannya pada musim kedua[1]:

Akan tampil:-

Trivia

  • Koffee With Karan menjadi acara bincang-bincang pertama dalam bahasa Inggris yang meraih sukses besar di India [3].
  • Episode dimana Abhishek Bachchan dan Preity Zinta tampil bersama tercatat memperoleh rating tertinggi di musim pertama [4]
  • Beberapa selebritis yang menolak menjadi bintang tamu diantaranya Ajay Devgan, Aamir Khan dan Aditya Chopra [5].
  • Karan menyebut episode yang paling ia sukai adalah saat Rani Mukerji dan Kareena Kapoor tampil [6], and also the season finale [7].
  • Format acara ini juga diadopsi oleh STAR Vijay dengan program bernama, Koffee with Anu. Di Indonesia format tersebut juga dipakai oleh acara bincang-bincang ANTV, yaitu Ringgo Star.

Referensi

  1. ^ "screenindia.com". Confirmed guest for Koffee with Karan. Diakses tanggal 25 January. 
  2. ^ a b "indiafm.com". Kapoor brothers with sister Reema Jain & Neetu Singh on KWK. Diakses tanggal 10 May. 
  3. ^ "hinduonnet.com". Huge ratings for Koffee with Karan. Diakses tanggal 25 January. 
  4. ^ "indiantelevision.com". Highest viewed episode on KWK. Diakses tanggal 25 January. 
  5. ^ "india-forums.com". Ajay and Aditya say no to Karan. Diakses tanggal 25 January. 
  6. ^ "web.mid-day.com". Favourite episodes for Karan. Diakses tanggal 25 January. 
  7. ^ "hindu.com". Favourite episodes. Diakses tanggal 25 January. 

Pranala luar