Lompat ke isi

Aleksey Ovchinin

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 21 Juni 2020 03.21 oleh Abiyyu Salim (bicara | kontrib) (Pertama kalinya membuat artikel tentang Seseorang.)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Aleksey Nikolayevich Ovchinin (Алексей Николаевич Овчинин). Adalah seorang kosmonot Rusia yang terpilih menjadi kosmonot pada tahun 2006. Ovchinin pertamakali terbang pada 2016, dengan Pesawat luar angkasa Soyuz TMA-20M. Ovchinin pernah menaiki Soyuz MS-10 bersama dengan astronot Nick Hague. Namun Soyuz MS-10 mengalami kegagalan. Dan akhirnya Ovchinin dan Hague ditugaskan lagi untuk misi Soyuz MS-12 pada 2019.

Aleksey Nikolayevich Ovchinin
Lahir28 September 1971 (Usia 48 tahun)
Uni SovietRybinsk, Oblast Yaroslavl, Uni Soviet
StatusAktif
KebangsaanRusiaRusia
Karier luar angkasa
Kosmonot
Waktu di luar angkasa
374h 19j 31m
MisiSoyuz TMA-20M, Soyuz MS-10, Soyuz MS-12
Lambang misi
Berkas:Soyuz-TMA-20M-Mission-Patch.png
Berkas:Soyuz-MS-10-Mission-Patch.png Berkas:Soyuz-MS-12-Mission-Patch.png

Refrensi