Lompat ke isi

Tukul Arwana One Man Show

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 4 Agustus 2020 17.19 oleh ProgrammingIndosiar (bicara | kontrib) (mengubah isi deskripsi dan infobox)

Tukul Arwana One Man Show
Tukul arwana one man show
GenreGelar wicara
PembuatProgramming Indosiar
PresenterTukul Arwana
Negara asalIndonesia
Produksi
Durasi120 menit
Rumah produksiIndonesia Entertainmen Produksi
DistributorSurya Citra Media
Rilis asli
JaringanIndosiar
Format gambar720p (HDTV)
Format audioStereo
Rilis29 Juni 2020 (2020-06-29) –
sekarang
Acara terkait
New Famili 100
Temu Lawak
Ini Baru Empat Mata (di Trans7)

Tukul Arwana One Man Show adalah sebuah acara gelar wicara berbasis siniar yang dibawakan oleh Tukul Arwana di Indosiar, dimana menyajikan hiburan terkini dari Tukul dengan kelucuan dan kejahilannya yang akan hadir menemani pemirsa di masa pandemi COVID-19 bersama para bintang tamu selebriti, figur publik dan mereka yang viral di media sosial.[1]Di setiap episodenya Tukul Arwana One Man Show akan menghadirkan figur publik kenamaan Tanah Air untuk turut menjadi narasumber dan berbagi kisah hidupnya, dengan format siniar (podcast).[2][3] Konsep program dibuat oleh Tim Programming Indosiar, produksi dilaksanakan oleh Indonesia Entertainmen Produksi

Pembawa Acara

Asisten Pembawa Acara

Pranala luar

Referensi

  1. ^ "Judul Program - PT. Indosiar Visual Mandiri | Memang Untuk Anda". www.indosiar.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-06-29. 
  2. ^ "Malam Ini Tukul Arwana One Man Show Akan Menghibur Kita Semua! Jangan Kelewatan - 29 Juni 2020!". Diakses tanggal 2020-06-29. 
  3. ^ Kurniawan, Ari. "Tukul Arwana Hadir di Program Baru Indosiar, TUKUL ARWANA ONE MAN SHOW". Tabloidbintang.com. Diakses tanggal 2020-06-29.