Lompat ke isi

Kehormatan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Kehormatan
GenreRomantis
Komedi
PembuatTripar Multivision Plus
Pemeran
Penata musikIwang Modulus (season 1-pertengahan season 1)
Joseph S. Djafar (pertengahan season 1-season 2)
Negara asal Indonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episodeMusim 1: 196 episode (2000-2004)
Musim 2: 25 episode (2004)
Total: 221 episode (2000-2004) (daftar episode)
Produksi
ProduserRaam Punjabi
Lokasi produksiJakarta,  Indonesia
Durasi60 menit:
20:00-21:00 WIB (Musim 1-2)
Rumah produksiTripar Multivision Plus
DistributorIndosiar Karya Media
Rilis asli
JaringanIndosiar
Format audioStereo
Dolby Digital 5.1
RilisSelasa, 8 Agustus 2000 –
Selasa, 23 Nopember 2004
Acara terkait
Tersanjung
Angling Dharma

Kehormatan merupakan sinetron ditayangkan di Indosiar dan diproduksi Tripar Multivision Plus. Pemeran utamanya yaitu Primus Yustisio & Nafa Urbach. Ditayangkan setiap selasa pukul 20:00 - 21:00 WIB memiliki 2 musim, musim ke-1 tayang 8 Agustus 2000 - 1 Juni 2004 berjumlah 196 episode dan musim ke-2 tayang 8 Juni 2004 - 23 Nopember 2004 berjumlah 25 episode, pada jam tayang sama.

Musim Awal tayang Akhir tayang Pukul & tayang setiap Jumlah episode
Season 1 22 Agustus 2000 1 Juni 2004 20:00 - 21:00 WIB, setiap Selasa 196
Season 2 8 Juni 2004 23 Nopember 2004 25
2 musim 221

Pemeran

Pemeran pendukung

Kru

Musim 1

Kehormatan Musim 1
Jmlh. episode196
Produksi
Durasi1 jam (20:00-21:00 WIB)
Rilis asli
JaringanIndosiar
RilisSelasa, 8 Agustus 2000 –
Selasa, 1 Juni 2004

Season 2

Kehormatan Musim 2
Jmlh. episode25
Produksi
Durasi1 jam (20:00-21:00 WIB)
Rilis asli
JaringanIndosiar
RilisSelasa, 8 Juni 2004 –
Selasa, 23 November 2004

Video

Pranala luar