Lompat ke isi

Ecojet

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 24 Januari 2021 14.18 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

EasyJet ecoJet merupakan sebuah pesawat jarak pendek yang direncanakan lebih ramah lingkungan daripada jet masa kini. ecoJet dapat mengurangi emisi karbon dioksida hingga 50%, nitrogen oksida 75%, dan polusi suara 25% daripada standar Boeing 737.

easyJet berharap ecoJet-nya mengudara pada 2015.

Referensi

[sunting | sunting sumber]