Lompat ke isi

Alberto Korda

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 28 Januari 2021 08.18 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8)

Alberto Korda
Alberto Korda mengambil gambar Che Guevara, dengan lengan terhubung dengan istrinya Aleida March.
LahirAlberto Díaz Gutiérrez
(1928-09-14)14 September 1928
Havana, Kuba
Meninggal25 Mei 2001(2001-05-25) (umur 72)
Paris, Prancis
Dikenal atasFotografer Guerrillero Heroico
Discogs: 3725864 Find a Grave: 8198580 Modifica els identificadors a Wikidata

Alberto Díaz Gutiérrez, yang lebih dikenal dengan sebutan Alberto Korda atau singkatnya Korda (14 September 1928 – 25 Mei 2001), adalah seorang fotografer Kuba, yang dikenal akan hasil jepretannya terhadap tokoh revolusioner Marxis Argentina Che Guevara, dan jepretan ini dikenal dengan sebutan Guerrillero Heroico.

Kehidupan awal

Korda, yang bernama asli Alberto Díaz Gutiérrez, lahir pada 14 September 1928 di Havana, Kuba. Ia pertama kali berminat dengan fotografi saat ayahnya memberikannya Kodak 35mm dan mulai mengambil gambar-gambar pacarnya.[1] Korda merupakan putra dari pekerja perkeretaapian, dan mengambil beberapa pekerjaan sebelum mulai menjadi asisten fotografer.

Foto terkenal buatan Korda

  • La Niña de la Muñeca de Palo (1958)[2]
  • Entrada de Fidel a La Habana (1959)[3]
  • El Quijote de la farola (1959)[4]
  • Fidel in Washington (1959)[5]
  • Guerrillero Heroico (1960)[6]
  • Miliciana (1962)[7]

Referensi

  1. ^ The Man who gave Che to the World by Stuart Jeffries, The Observer, May 27, 2001
  2. ^ La Niña de la Muñeca de Palo by Alberto Korda
  3. ^ Entrada de Fidel a La Habana by Alberto Korda
  4. ^ El Quijote de la farola by Alberto Korda
  5. ^ Fidel in Washington by Alberto Korda
  6. ^ Guerrillero Heroico by Alberto Korda
  7. ^ Miliciana by Alberto Korda

Pranala luar