Lompat ke isi

Ferhan Hasani

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 Maret 2021 03.49 oleh CommonsDelinker (bicara | kontrib) (Menghapus Ferhan_Hasani_scorer_imod_Fc_København_på_frispark_2014-04-15_02-20.jpg karena telah dihapus dari Commons oleh Ellin Beltz; alasan: Copyr)

Ferhan Hasani
Informasi pribadi
Nama lengkap Ferhan Hasani
Tanggal lahir 18 Juni 1990 (umur 34)
Tempat lahir Tetovo, SFR Yugoslavia
Tinggi 183 m (600 ft 4+12 in)
Posisi bermain Gelandang
Informasi klub
Klub saat ini VfL Wolfsburg
Nomor 37
Karier junior
1998–2007 Shkëndija
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2009–2012 Shkëndija 42 (18)
2012– VfL Wolfsburg 3 (0)
Tim nasional
2006 Republik Makedonia U-17 ? (?)
2010-2012 Republik Makedonia U-21 13 (3)
2010– Republik Makedonia 14 (1)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 5 October 2012
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 14 November 2012

Ferhan Hasani (bahasa Makedonia: Ферхан Хасани; bahasa Albania: Ferhan Hasani) (lahir 18 Juni 1990) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Jerman yang bermain untuk klub VfL Wolfsburg biasa bermain pada posisi gelandang.

Hasani memulai karier juniornya di klub Shkëndija kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut, sebelum bergabung dengan VfL Wolfsburg pada tahun 2012.[1][2][3]

Referensi

  1. ^ "Ferhan Hasani reaches agreement with Wolfsburg". Diakses tanggal 16 December 2011. 
  2. ^ "Mazedonier Hasani bringt sich beim VfL ins Gespräch" (dalam bahasa German). Diakses tanggal 18 December 2011. 
  3. ^ "Tričkovski, Hasani honoured in FYROM". Diakses tanggal Saturday 24 December 2011, 20.40CET. 

Pranala luar