Daftar episode Aikatsu Planet!

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Aikatsu Planet! adalah serial televisi anime/drama yang diadaptasi oleh BN Pictures dan ditayangkan di TV Tokyo.[1]

Episode

No.JudulTanggal tayang asli
01"Idol dengan Tiba-tiba"
"Aidoru wa Totsuzen ni" (アイドルは突然に)
10 Januari 2021 (2021-01-10)
Mao Otoha adalah siswi SMA tahun pertama yang pandai balet di Seirei Private School. Suatu hari, tiba-tiba, ia diminta menjadi Hana, top idol yang dikagumi semua orang yang aktif di Aikatsu Planet. Dengan meminjam kekuatan Dressia yang cantik, Aurora Pegasus, Aikatsu yang baru dari seorang gadis dimulai.
02"Bagaimanapun Idol☆"
"Nantettatte Aidoru☆" (なんてったってアイドル☆)
17 Januari 2021 (2021-01-17)
Pekerjaan pertama Mao yang memutuskan melanjutkan menjadi Hana dengan merahasiakannya kepada semua orang adalah pemotretan untuk majalah fashion. Mao yang memiliki masalah dalam berpose mendapat saran dari Ruli Tamaki yang melakukan kegiatan idol sebagai Ruli di Aikatsu Planet, seorang model, dan teman sekelas. Namun mengenai aktivitasnya sebagai Hana juga dirahasiakan dari Ruli.
03"Cenat Cenut dengan Busana♡"
"Doresu ni Mune Kyun♡" (ドレスに胸キュン♡)
24 Januari 2021 (2021-01-24)
Mao yang bingung dengan desain, memutuskan membuat busana baru. Selagi pergi berbelanja dengan Ruli dan yang lain dan mencoba berbagai pakaian untuk mencari ide, ia menyadari sesuatu. Lalu Mao yang menuju hutan Dressia untuk mendapatkan Swing yang sempurna, bertemu Smart Kyubi yang tidak begitu ramah.
04"Yamato Nadeshiko Rock Change"
"Yamato Nadeshiko Rokku Henge" (やまとなでしこロック変化)
31 Januari 2021 (2021-01-31)
Mao yang kehilangan percaya diri setelah dibilang ada yang berbeda dengan Hana akhir-akhir ini, ditemui oleh Kyoko, wanita muda yang dikagumi semua murid. Entah mengapa identitasnya adalah seorang idol rock, Beat. Mao yang terkejut dengan perbedaan itu, selama beraktivitas seharian dengannya yang menikmati Aikatsu-nya sendiri, menyadari sesuatu yang penting.
05"Cinderella Girl"
"Shinderera Gāru" (シンデレラガール)
7 Februari 2021 (2021-02-07)
Mao terdorong untuk bekerja keras bersama Kyoko dan yang lain, untuk menghadapi audisi film "Cinderella". Bagaimana kalau permen jatuh dari langit? Kalau Cinderella akan bilang apa? Diajari bahwa imajinasi dan ekspresi itu penting dalam berakting. Apa itu Cinderella yang hanya bisa saya lakukan? Bisakah Mao mendapatkan peran utama.
06"Perfect God"
"Pāfekuto no Kamisama" (パーフェクトの神様)
14 Februari 2021 (2021-02-14)
Mao yang menyaksikan kehebatan Top Idol Q-Pit di audisi film, benar-benar menjadi penggemarnya. Ia merasa terkesan dengan talenta yang berbeda sejak awal pada dirinya dan dia yang segalanya sempurna, tapi ia diberitahu rahasia Q-Pit dari Izumi.
07"Menari Meruli Ruli!"
"Odoru Meruli Ruli!" (踊るメルリルリ!)
21 Februari 2021 (2021-02-21)
Ruli yang antusias, karena drama Meruli akan dibuat. Namun karena tidak bisa menyampaikan perasaannya dengan baik, penulis skenario menolak. Ruli yang tidak menyerah meski dalam keadaan darurat, tersembunyi rahasia kekuatannya yang selalu positif di sana. Membayangkan apa yang Ruli harapkan, Drama yang menyenangkan dan hangat mungkinkah dapat diselesaikan dengan baik.
08"Rock'n Beat!"
"Rokkun Bīto!" (ロックンビート!)
28 Februari 2021 (2021-02-28)
Kyoko yang berpikir rahasia pesona Beat yang identitasnya tidak diketahui, merahasiakan Aikatsu! dari orang tuanya. Namun dengan diberitahu menarik salah satu sisi seperti Kyoko yang keluar tanpa diduga dalam rekaman program, ada perasaan yang muncul. Setelah khawatir, apa keputusan yang akan diambil Kyoko dan Beat.
09"My Revolution"
"Mai Reboryūshon" (マイ レボリューション)
7 Maret 2021 (2021-03-07)
Shiori yang terpikir ingin menjadi Idol, saat melihat kegiatan Aikatsu! Mao dan yang lain. Menjadi Idol yang bisa memberikan kekuatan kepada seseorang seperti karakter utama dongeng, menentukan tantangan untuk audisi talenta baru. Namun apa maksud balapan yang sulit menuju jalan Aikatsu!, inikah Aikatsu!.
10"Hana Hanya Ada Satu di Dunia"
"Sekai ni Hitotsu Dake no Hana" (世界に一つだけのハナ)
14 Maret 2021 (2021-03-14)
Akhirnya Mao mengungkapkan dirinya sebagai Hana. Tempat pengakuan penting yang dipilihnya adalah, bukan konfrensi pers yang disiapkan melainkan acara penggemar pertamanya. Ia ingin menyampaikan kebenaran kepada semua penggemar secara langsung dengan kata-katanya sendiri. Ketika Hana yang serius sambil merasa cemas juga Keberanian dan tekad Mao menghadapi penggemar Hana, bagaimana tersampaikan kepada hati semua orang.
11"Perasaan yang Baik"
"Yasashii Kimochi" (やさしい気持ち)
21 Maret 2021 (2021-03-21)
Ann yang melakukan kegiatan sebagai idol yang imut dan cerdas, sangat patah hati dengan dressia. Ia ingin meminjam kekuatan kepada Sweets Whole Cake tetapi ditolak. Ann yang tidak menyerah datang ke kantor Hana dan yang lain mendapat petunjuk mengenai arti manisan oleh Sara, mulai membuat kue yang menarik Mao dan yang lain. Apakah Ann bisa mendapat balasan yang manis dengan aman.
12"High School Lullaby"
"Hai Sukūru Rarabai" (ハイスクールララバイ)
28 Maret 2021 (2021-03-28)
Mao yang mengungkapkan dirinya Hana, dan mengatur ulang poin. Ia memiliki cukup semangat menaikkan rangking dengan berpartisipasi dalam Planet Princess Granprix untuk menentukan idol teratas, tapi mendapat nilai merah di ujian tengah semester, mengharuskannya ikut pelajaran tambahan. Shiori dan yang lain menjalankan strategi, untuk menyemangati Mao yang tertekan karena tidak bisa berkonsentrasi di Aikatsu!.
13"Perasaan yang Bergetar"
"Yureru Omoi" (ゆれる思い)
4 April 2021 (2021-04-04)
Diputuskan pertandingan dengan Q-Pit yang dikagumi, Mao merasa tertekan dengan dirinya pun harus menjadi sempurna untuk menang darinya yang sempurna. Namun gadis misterius yang melihat itu, menanyakan Hana melakukan Aikatsu! karena mementingkan apa. Ia menyadari kehilangan hal yang penting di dalam perasaan ingin menang. Apakah Hana bisa menghadapi pertarungan dengan baik. Lalu siapa identitas gadis misterius itu.
14"Inilah Jalan Lariku"
"Kore ga Watashi no Hashiru Michi" (これが私の走る道)
11 April 2021 (2021-04-11)
Gadis misterius yang muncul di depan Mao, Meisa Hinata yang penampilannya mempesona. Meisa yang mengungkapkan alasan meninggalkan dunia Aikatsu, menyatakan dengan lantang kembali menjadi idol kepada Mao dan yang lain yang bingung. Di sisi lain, Ayumi yang membara dengan pertemuan kembali dengan Meisa bertekad dalam tantangan Planet Marathon yang keras. Di sana ada perasaan membara untuk saingan yang telah saling meningkat dan saling mengenal bersama.

Referensi

  1. ^ "Episodes". Aikatsu Planet! Official Website (dalam bahasa Japanese). TV Tokyo.