Wing Udara 1/Puspenerbal
Tampilan
Wing Udara 1 Pusat Penerbangan TNI Angkatan Laut | |
---|---|
Berkas:Gambar Wing Udara 1 Puspenerbal.png | |
Dibentuk | - |
Negara | Indonesia |
Cabang | TNI Angkatan Laut |
Tipe unit | Penerbang TNI Angkatan Laut |
Situs web | www.puspenerbal.mil.id |
Wing Udara 1/Gegana Pusaka Samudra Merupakan satuan operasional yang secara langsung melakukan pembinaan kekuatan dan kemampuan di wilayah Timur untuk mendukung satuan operasional di lingkungan Komando Armada RI Kawasan Timur.[1] Wing Udara 1 memiliki jajaran Skadron 200 sebagai skuadron latih, Skadron 400 yang melaksanakan fungsi AKS/AKPA, Pasrat lintas helikopter, Skadron 600 yang melaksanakan fungsi dukungan logistik cepat dan Skadron 800 sebagai skuadron yang melaksanakan fungsi pengamatan laut dan intai taktis.
Mako Wing Udara 1/Puspenerbal berada di Surabaya.
Satuan Kerja WIng 1
- Fasharkan Pesud
- Skadron Udara 400/Anti Kapal Selam
- Skadron Udara 600/Angkut Taktis
- Skadron Udara 800/Patroli Maritim
Komandan
- Kolonel Laut (P) Manahan Simorangkir (-2009)
- Kolonel Laut (P) Parno (2009)
- Kolonel Laut (P) Supranyoto (2013)
- Kolonel Laut (P) Edwin (2013-2014)
- Kolonel Laut (P) Dwika Tjahja Setiawan (2014-2016)
- Kolonel Laut (P) Muhammad Tohir (2016-2018)
- Kolonel Laut (P) Catur Sigit Sumarsono (2018-2019)
- Kolonel Laut (P) Gering Sapto (2019-2020)
- Kolonel Laut (P) Imam Safi’i (2020-Sekarang)