Victoria Investama
Tampilan
Publik (IDX: VICO) | |
Industri | jasa keuangan |
Didirikan | 1989 |
Pendiri | Garibaldi Thohir |
Kantor pusat | Bandar Lampung, Indonesia |
Tokoh kunci | Aldo Jusuf Tjahja (Presiden Direktur) |
Produk | investasi, asuransi dan perbankan |
Pendapatan | Rp 1,014 triliun (2017), Rp 1,011 triliun (2018) |
Rp 94 miliar (2017), Rp 39 miliar (2018) | |
Karyawan | 1395 orang (2018, induk dan anak usaha), 10 orang (2018, induk saja) |
Induk | PT Trinugraha Thohir |
Situs web | www.victoriainvestama.co.id |
PT Victoria Investama Tbk(IDX: VICO) merupakan perusahaan publik yang bergerak dalam bidang jasa keuangan dan bermarkas di Lampung, Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1989.
Sejak awal berdiri, perusahaan sebelumnya bergerak dibidang perusahaan sekuritas, dengan nama Tata Sekuritas Maju, kemudian berubah menjadi Victoria Sekuritas pada tahun 2000.
Pada tahun 2012, perusahaan berubah nama menjadi nama saat ini. Sebelumnya, perusahaan sudah berinvestasi di Victoria Insurance dan mendirikan Victoria Manajemen Investasi dan Victoria Sekuritas Indonesia (pemisahan bisnis perusahaan sekuritas dari perusahaan).
Perusahaan tercatat di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2013.
Manajemen
- Komisaris Utama : Garibaldi Thohir
- Komisaris : Untung Woenardi
- Komisaris Independen : Rudi Sutisna
- Direktur Utama : Aldo Tjahaja Jusuf
- Direktur : Peter Rulan Isman
Anak Usaha dan Entitas Dikonsolidasi
- Bank Victoria International dan anak usahanya Bank Victoria Syariah, perbankan
- Victoria Life atau Victoria Alife Indonesia, asuransi jiwa
- Victoria Insurance, asuransi umum
- Victoria Sekuritas Indonesia, perusahaan sekuritas/efek
- Victoria Manajemen Investasi, manajer investasi
Pranala luar
- (Indonesia) Situs web resmi