Lompat ke isi

Daftar bab Hitman

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 24 Juni 2021 03.07 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>"))
Gambar sampul manga Hitman volume pertama yang diterbitkan oleh Kodansha pada tanggal 17 Oktober 2018 di Jepang

Hitman (Jepang: ヒットマン, Hepburn: Hittoman) adalah sebuah seri manga Jepang yang ditulis dan diilustrasikan oleh Kōji Seo. Manga ini diumumkan pada edisi ke-18 dari majalah Weekly Shōnen Magazine terbitan Kodansha[1] pada tanggal 4 April 2018[2] dan mulai dimuat pada edisi ke-29 yang diterbitkan pada tanggal 20 Juni 2018.[3] Seri ini berlatar di dunia yang sama dengan beberapa seri lain karya Seo, seperti Suzuka, Kimi no Iru Machi (A Town Where You Live), dan Fuuka. Ceritanya mengisahkan kehidupan Kenzaki Ryuunosuke sebagai seorang editor manga dan bertekad untuk membuat mangaka pemula bernama Takanashi Tsubasa sebagai mangaka nomor satu di Jepang.

Daftar volume

No.Tanggal rilis JepangISBN Jepang
1 17 Oktober 2018[4]ISBN 978-4-06-513087-2
  • 1. "Kenzaki Ryuunosuke" (剣埼龍之介)
  • 2. "A ship and a Lighthouse" (船と灯台)
  • 3. "Mentor" (指導社員)
  • 4. "A Natural Sense" (天性の嗅覚)
  • 5. "Think and Draw" (考えて描く)
  • 6. "Weekly Shounen Magazine Editing Department" (週刊少年マガジン編集部)
  • 7. "The Newcomer Prize Award Ceremony" (新人賞授賞式)
2 17 Desember 2018[5]ISBN 978-4-06-513492-4
  • 8. "Swear on the Past" (過去と誓い)
  • 9. "The Relationship Between Colleagues" (同期の関係)
  • 10. "Afterward" (アトヒキ)
  • 11. "Reader Survey" (読者アンケート)
  • 12. "Returning the Favor" (恩返し)
  • 13. "Precious Commodity" (大切な商品)
  • 14. "If This were a Romcom..." (ラブコメなら…)
  • 15. "The Dream of Being #1" (日本一の夢)
  • 16. "A Bolt Out of the Blue" (青天の霹靂)
  • 17. "Three Reasons" (3つの理由)
3 15 Maret 2019[6]ISBN 978-4-06-514448-0
  • 18. "The Arrow of their Counterattack" (反撃の矢)
  • 19. "Direct Negotiations" (直談判)
  • 20. "Shimakaze Nanoka" (島風奈佳)
  • 21. "It's so Unfair" (ずるいですよ)
  • 22. "Praying for a Hit" (ヒット祈願)
  • 23. "Resolve and Decision" (覚悟と決断)
  • 24. "The Great Yakiniku War" (焼き肉の乱)
  • 25. "Doing Things That Way" (そんなやり方)
  • 26. "Natsume's True Intentions" (夏目の真意)
  • 27. "Put Your Soul into It" (魂を込めて)

Bab yang belum diterbitkan dalam format tankōbon

Bab-bab berikut ini masih belum diterbitkan dalam bentuk volume tankōbon. Semuanya dimuat dalam bahasa Jepang dari majalah Weekly Shōnen Magazine.

  • 28. error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)
  • 29. error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)
  • 30. error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)
  • 31. error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)
  • 32. error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)
  • 33. error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)
  • 34. error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)
  • 35. error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)
  • 36. error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)
  • 37. error: {{nihongo}}: Butuh teks Jepang atau romaji (bantuan)

Referensi

  1. ^ "Title, Launch Date Revealed for New Manga by Fuuka's Kouji Seo (Updated)". Anime News Network. Diakses tanggal 10 Maret 2019. 
  2. ^ "Weekly Shonen Magazine #201818 - No. 18, 2018 (Issue)". Diakses tanggal 10 Maret 2019. 
  3. ^ "Title, Launch Date Revealed for New Manga by Fuuka's Kouji Seo (Updated)". Anime News Network. Diakses tanggal 10 Maret 2019. 
  4. ^ 『ヒットマン(1)』(瀬尾 公治)|講談社コミックプラス. Kodansha Comic Plus (dalam bahasa Jepang). Diakses tanggal 8 Maret 2019. 
  5. ^ 『ヒットマン(2)』(瀬尾 公治)|講談社コミックプラス. Kodansha Comic Plus (dalam bahasa Jepang). Diakses tanggal 8 Maret 2019. 
  6. ^ 『ヒットマン(3)』(瀬尾 公治)|講談社コミックプラス. Kodansha Comic Plus (dalam bahasa Jepang). Diakses tanggal 8 Maret 2019.