Lompat ke isi

Salmonella enterica

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 18 Juli 2021 07.22 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: +{{Taxonbar|from={{subst:#invoke:WikidataIB|getQid}}}})
Salmonella enterica Edit nilai pada Wikidata

Koloni bakteri Salmonella enterica (serovar typhimurium) pada plat agar.
PenyakitDemam paratipus dan demam tifoid Edit nilai pada Wikidata
Pewarnaan GramGram-negatif Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
KerajaanPseudomonadati
FilumPseudomonadota
KelasGammaproteobacteria
OrdoEnterobacterales
FamiliEnterobacteriaceae
GenusSalmonella
SpesiesSalmonella enterica Edit nilai pada Wikidata


Salmonella enterica adalah spesies bakteri Gram-negatif yang memiliki flagellata dan berbentuk tongkat yang merupakan anggota dari genus Salmonella.[1]

Ayam mentah dan telur angsa dapat menjadi perantara S. enterica, terutama di putih telur, meskipun tidak semua telur terinfeksi.[butuh rujukan] Untuk mendeteksi adanya bakteri ini, dilakukan prosedur uji serologi, yakni uji widal.

Referensi

  1. ^ Giannella RA (1996). Salmonella. In: Baron's Medical Microbiology (Barron S et al, eds.) (edisi ke-4th ed.). Univ of Texas Medical Branch. (via NCBI Bookshelf) ISBN 0-9631172-1-1. 

Pranala luar